Suara.com - Gading Marten kini terlihat kembali dekat dengan mantan istrinya, Gisella Anastasia. Keduanya kerap menghabiskan waktu bersama putri semata wayang mereka, Gempita Nora Marten.
Tidak seperti mantan pasangan pada umumnya, baik Gading Marten maupun Gisel sapaannya terlihat nyaman ketika bersama.
Keduanya pun tidak segan membagikan momen kebersamaan mereka di media sosial hingga warganet ramai-ramai mendoakan agar mereka rujuk.
Kedekatan keduanya pun direspons oleh ayah Gading, Roy Marten.
Saat ditanya soal kedekatan Gading dan Gisel, Roy Marten tidak terkejut seolah sudah mengetahui hal tersebut. Namun artis senior itu hanya tersenyum dan enggan memberikan komentar.
"Tidak komentar," jawab Roy Marten saat ditemui di Senayan Park, Jakarta Pusat, Minggu (14/5/2023).
Saat disinggung soal cucunya, Gempi, lagi-lagi Roy Marten memilih bungkam.
Di sisi lain, Roy Marten memilih membahas soal kekasih baru Gading Marten.
Kata Roy, Gading memang beberapa kali terlihat bersama seorang perempuan, tapi putranya itu belum mengenalkan secara resmi kepadanya.
"Dia belum mengenalkan ke saya, jadi saya belum bisa sebut nama. Walaupun beberapa kali saya lihat ada kedekatan," ungkap Roy Marten sambil tersenyum.
Baca Juga: Reza Arap Samakan Diri dengan Gading Marten, Wendy Walters Ungkap Kebobrokan Sang Mantan
Roy Marten membocorkan sosok yang tengah dekat dengan Gading bukan bule, melainkan warga lokal Indonesia.
Roy Marten sendiri juga sudah mengharapkan putranya itu untuk kembali serius membangun rumah tangga mengingat umur Gading yang tidak lagi muda. Hanya saja Gading mengatakan masih nyaman sendiri dan belum berniat menikah lagi.
Berita Terkait
-
Nama Gading Marten Terseret Konflik Nikita Mirzani dengan Antonio Dedola
-
Nunggu-nunggu Kapan Dicerai, Raffi Ahmad Terenyuh Lihat Nagita Slavina Nangis: Gue Harus Tahu Diri
-
Reza Arap Sebut Kisahnya Mirip Gading Marten, Wendy Walters Langsung Sindir: Enggak Malu Ngomong Gitu?
-
Balasan Menohok Wendy Walters Usai Reza Arap Samakan Kisah Cinta dengan Gading Marten
-
Reza Arap Sebut Punya Kesamaan dengan Gading, Cuitan Wendy Walters Tuai Sorotan
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi
-
Rekomendasi 3 Drakor Psikologis Netflix Adaptasi Novel yang Wajib Ditonton!
-
Calon Adik Ipar Raditya Dika Ada Hubungannya dengan Aurel Hermansyah, Siapanya?
-
Konser Maher Zain & Harris J di Surabaya Disambut Meriah Ribuan Penggemar