Suara.com - Usai resmi bertunangan, perbedaan agama Mahalini Raharja dan Rizky Febian cukup menjadi sorotan publik.
Tak sedikit yang bertanya-tanya, Mahalini atau Rizky Febian yang akan berpindah agam bila mereka menikah nanti.
Soal perbedaan agama ini, ayah Mahalini, I Gede Suraharja sudah angkat bicara. Dia berpendapat bahwa tak ada satu agama pun yang mengajarkan keburukan.
"Kita yakini juga semua agama itu kan baik. Tidak ada agama yang mengajarkan buruk," kata ayah Mahalini, I Gede Suraharja dilansir dari Suara Denpasar - Jaringan Suara.com, Senin (15/5/2023).
Bahkan, I Gede Suraharja juga tak masalah bila anak perempuannya, Mahalini pindah agama Hindu menjadi Islam untuk mengikuti keyakinan calon suaminya, Rizky Febian.
Bagi keluarga, hal yang terpenting adalah Mahalini bisa berbahagia dengan Rizky Febian setelah menikah.
"Kita keluarga sudah sepakat, ke mana pun si anak itu tidak masalah yang penting mereka bahagia. Bahagia itu menyatukan dua insan," katanya.
Ayah Mahalini juga menganut paham patrilineal bahwa tak masalah bila istri mengikuti keyakinan suami.
"Kita di Bali biasanya memang ikut suami, kalau pun anak tiang ikut suami tidak masalah. Tapi, saya tetap serahkan kepada mereka, dia mau ikut suami ya tidak masalah," katanya.
Sebelumnya, Mahalini juga pernah menegaskan bahwa orangtuanya tidak pernah mengajarkannya untuk tidak menerima agama lain.
Penyanyi asal Bali jebolan Indonesian Idol X ini juga meyakini bahwa Tuhan itu hanya satu, tetapi agama yang dipelajari banyak.
"Gimana ya, kayak buku gitu, kalau menurut gue, ngerti enggak sih? Ya Tuhan tetap satu, agamanya yang buku yang kita pelajarin, how to menjadi orang baik," kata Mahalini dalam Youtube Volix Media, 5 April 2023 lalu.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Nikah Jumat, Jessica Mila Kini Hamil Bayi Perempuan
-
Diduga Tidak Beri Restu ke Rizky Febian dan Mahalini, Sule: Kalau Sesuai Gue Kasih Restu
-
Resepsi Pernikahan Jessica Mila Jadi Ajang Reuni Pemain Sinetron GGS, Netizen: Andai Aliando Datang
-
Cek Fakta: Mahalini Login Islam Demi Menikah dengan Rizky Febian, Sule Jadi Saksi
-
CEK FAKTA: Hari Ini, Akhirnya Mahalini Resmi Mualaf Demi Menikah dengan Rizky Febian di Depan Sule
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki