Suara.com - Hana Hanifah bukanlah satu-satunya perempuan yang diduga menjadi selingkuhan Christian Sugiono. Ada satu sosok lagi yang tidak diketahui namanya, tetapi publik menduga dirinya adalah pemilik akun @itsdandelionss.
Dugaan tersebut muncul usai akun @lambe_danu membocorkan akun @itsdandelionss diduga sebagai selingkuhan sebenarnya dari Christian Sugiono. Namun, hal itu dibantah oleh @itsdandelionss di Instagram Story-nya pada Selasa (16/5/2023).
"Hi sis, di akun sebelah bilang kamu selingkuhannya CS. Apakah itu benar?" tanya seorang warganet. Pemilik akun @itsdandedlionss membantahnya. Menurutnya, dia tidak perlu repot-repot bekerja apabila menjadi selingkuhan Christian Sugiono.
"Kalau gue jadi selingkuhannya artis ngapain gue capek-capek kerja dari pagi sampai sore, mending di rumah aja enggak sih, hahaha, tinggal ngangkang," sindirnya.
Lalu, ia menjelaskan bahwa sebenarnya tetap banting tulang. "Realitianya tetap kerja stand by depan layar, zoom dari pagi sampei jam 4/5 sore, break cuma 45 menit," imbuhnya.
Bahkan, @itsdandelionss was-was apabila ada PHK mendadak dari perusahaannya. "Perasaan was-was tiap di grup kerja ada yang keluar karena rawan banget diberhentikan kalau jadi anak start up," ucapnya, sambil menyisipkan emoji tertawa.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Titi Kamal Perlihatkan Video Penggerebekan Christian Sugiono dengan Perempuan
-
Ramai Kasus Perselingkuhan Artis, Deva Mahenra: Ngeri-Ngeri Sedap
-
Hana Hanifah Maafkan Warganet Penyebar Hoax Perselingkuhannya dengan Christian Sugiono
-
Christian Sugiono Pernah Keceplosan Ngomong Begini Saat Ditanya Soal Selingkuh, Netizen: Tian Gelagapan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!
-
Jordi Onsu Ogah Bertemu Mak Ifah, Khawatir Ibunya Ngamuk dari Kubur
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Vokal Kritik Pemerintah, Ekspresi Fedi Nuril saat Fadli Zon Berpidato di FFI 2025 Viral
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Sebut Batik dari Malaysia ke Ariana Grande, Aisha Retno 'Penyanyi Berdarah Indonesia' Klarifikasi