Suara.com - Kasus video syur mirip Rebecca Klopper, kekasih Fadly Faisal juga turut menarik perhatian kakak mendiang Edelenyi Laura, Greta Irene.
Greta Irene melalui unggahan di Instagram Story mengatakan bahwa wanita sering kali menjadi korban dalam tindakan pornografi, seperti memproduksi, membuat dan menyebarkan video porno.
Menurut Greta Irene, wanita justru menjadi korban dalam setiap penyebaran konten pornografi, seperti yang dialami Rebecca Klopper.
"Sudah deh buat yang masih suka nyebarin kayak begitu mending tobat. Bantu lindungi ceweknya yang jadi korban. Mau dibilang salah kek apa kek yang jadi korban tetap cewek," ujar Greta Irene dilansir dari unggahan TikTok @ceritacintaa98, Selasa (23/5/2023).
Greta Irene pun berharap semua pengikutnya di media sosial lebih bijak dalam menanggapi masalah pornografi tersebut dan berpihak pada korban.
Kakak mendiang Edelenyi Laura mengatakan perempuan sebagai korban justru lebih membutuhkan dukungan dalam kondisi sekarang.
"Cukup support korban yang pasti sekarang kita enggak tahu situasinya gimana. Enggak perlu juga berasumsi yang aneh-aneh. Kalau bisa kasih dukungan. Di saat kayak gini, cewek paling dirugikan," imbuhnya.
Sejumlah warganet pun sependapat dengan Greta Irene bahwa Rebecca Klopper justru korban yang membutuhkan dukungan dalam kondisi terdesak seperti sekarang.
"Nangis banget sama berita Becca ini, padahal bukan fansnya. Tapi kok sakit hati banget lihatnya, peluk jauh Becca," kata @aswinndas***.
Baca Juga: Haji Faisal Heboh Ditanya Soal Video Asusila, Warganet: Orang Tuanya Rebecca Klopper ke Mana?
"Becca beruntung di-support banyak orang," komentar @yulliearanis***.
"Terimakasih sudah sebijak ini, kita sesama perempuan seharusnya saling support bukan menjudge," ujar @masakanika***.
"Lagi kepikiran Becca di mana, lagi apa. Becc jangan lupa jaga kesehatan ya banyak yang sayang sama kamu kok Becc," imbuh @yna**.
Berita Terkait
-
Haji Faisal Nonton Video Syur Mirip Rebecca Klopper : Dia Tak Bisa Menguasai Dirinya
-
Wika Salim Sebut Sosok yang Harus Dilaporkan ke Polisi Terkait Video 47 Detik Diduga Rebecca Klopper
-
Haji Faisal sampai Singgung Agama, Tak Terima Anaknya Disebut Kumpul Kebo dengan Rebecca Klopper
-
Gaya Pacaran Fadly Faisal dan Rebecca Klopper Disebut Mirip Pasutri, Haji Faisal: Nggak Pernah Liburan Berdua
-
Fadly Faisal Kena Tuding Terkait Video 47 Detik Mirip Rebecca Klopper, Haji Faisal: Lihat Perkembangannya
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Teman Rasa Pacar, Titi DJ Sebut Thomas Djorghi Satu-satunya Lelaki di Hati
-
Vidi Aldiano Menangis Baca Dukungan Publik Usai Putuskan Rehat
-
Viral Gus Muda Jombang Bilang Rokok Tauhid Allah, Setiap Asapnya Disebut Dzikir
-
4 Perjalanan Pahit Nikahi Clara Shinta Versi Mantan, Kini 'Balas Dendam' Gugat Harta Bersama
-
Sebelum Putuskan Rehat, Vidi Aldiano Ngotot Syuting Episode Terakhir Podhub
-
Profil Jaafar Jackson, Keponakan Michael Jackson Perankan Sang Raja Pop
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan