Melanjutkan dakwah sang ayah yang merupakan pimpinan ponpes adalah tujuan hidup Deva Mahenra. Hal itu terjadi dalam proyek akting 99 Nama Cinta (2019). Akting Deva Mahenra adem banget untuk dilihat.
7. Dea Annisa
Lewat film Qorin (2022) Dea Annisa mendapat peran sebagai anak dari pimpinan pesantren. Naasnya, ia malah menikah dengan seorang dukun yang pura-pura menjadi ustaz. Sosok suami Dea Annisa dalam Qarin diperankan oleh Omar Daniel.
8. Ari Irham
Aktor muda Ari Irham dalam series Bidadari Bermata Bening (2023) berakting sebagai anak kiai. Ia yang lama di luar negeri untuk menuntut ilmu jatuh hati pada salah seorang santri. Senyum Ari Irham yang manis dan adem memang cocok jadi seorang Gus, kan?
9. Omar Daniel
Terbaru ada Omar Daniel yang menjadi Gus Birru dalam film Hati Suhita (2023). Dalam film adaptasi novel ini, Gus Birru digambarkan sebagai anak pimpinan ponpes yang dijodohkan dengan wanita yang tidak dicintainya. Sedangkan hatinya masih mencintai wanita yang pernah jadi kekasihnya. Banyak yang dibuat jatuh hati dengan ketampanan Omar Daniel sebagai Gus Birru lho.
Itu tadi sejumlah artis perankan anak pimpinan ponpes dalam film dan series yang mereka bintangi.
Kontributor : Safitri Yulikhah
Baca Juga: Ngefans Berat, Pengguna TikTok Ini Sangka Prilly Latuconsina Punya Hubungan dengan Reza Arap
Berita Terkait
-
Nadin Amizah Akui Film Pangku Jadi Cerminan Visi Lagu Rayuan Perempuan Gila
-
Reza Rahadian Cerita Sulitnya Jadi Artis Sebelum Era Medsos
-
Terjawab Alasan Nadin Amizah Izinkan 'Rayuan Perempuan Gila' Jadi Soundtrack Pangku
-
Christine Hakim Heran Reza Rahadian Tak Masuk Nominasi Sutradara Terbaik FFI 2025
-
Reza Rahadian dan Christine Hakim Ribut Besar Sampai Tak Saling Sapa Gegara Film Pangku
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash