Suara.com - Waktu yang dinanti penggemar NMIXX di Indonesia akhirnya tiba. Sebab showcase bertajuk 'Nice To Mixx You' siap digelar di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan pada hari ini, Jumat (9/6/2023).
Sebelum datang ke Jakarta, para personel NMIXX sudah membocorkan persiapan jelang showcase di sini. Kyujin mengatakan, ia dan member lain sudah banyak latihan.
"Kami banyak berlatih untuk bisa menampilkan pertunjukan yang stabil," kata Kyujin dalam laman resmi Mecimapro sebagai promotor.
Sebab bagi Kyujin, ini menjadi kali pertama ia menyanyikan banyak lagu. Namun tak bisa dipungkiri pula ada rasa gugup.
"Ini pertama kalinya kami membawakan lagu sebanyak ini. Aku deg-degan tapi sekaligus semangat juga untuk menampilkan semua lagu di panggung," ungkapnya.
Semangat itu pula yang hadir dari Jiwoo. Ia berharap penggemar NMIXX juga antusias menyaksikan penampilan mereka di panggung.
"Kami akan full energi sepanjang showcase. Jadi, aku juga menantikan semangat yang sama dari Nswer (penggemar NMIXX) di Jakarta," ujarnya.
Mewakili member yang lain, Bae juga berterima kasih atas dukungan penggemar selama ini. Sebab, karena mereka pula lah idol asuhan JYP Entertainment terus berkarya.
"Terima kasih banyak telah mencintai kami di Indonesia. Aku sangat tersanjung dan bersemangat untuk bertemu kalian," ucap Bae.
Baca Juga: Fan Meeting Ahn Hyo Seop di Jakarta Digelar 9 September 2023
Berita Terkait
-
Fan Meeting Ahn Hyo Seop di Jakarta Digelar 9 September 2023
-
NMIXX Kenalkan Album Expergo Sebelum Showcase di Jakarta, Maknanya Dalem Banget
-
Jelang Gelar Showcase di Jakarta, NMIXX Penasaran dengan Rasa Nasi Goreng Hingga Bali
-
NMIXX Akui Gugup Jelang Showcase Perdana di Jakarta
-
Gelar Fan Sign Private, Kedatangan NCT DoJaeJung ke Jakarta Bikin Heboh
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik