Suara.com - Natalia Puspitasari, ibu dari teman David Ozora menjadi saksi di sidang kasus penganiayaan remaja 17 tahun tersebut.
Kala itu, Natalia Puspitasari lah yang berteriak 'woy' saat menyaksikan David Ozora terkapar di jalanan depan rumahnya.
Natalia Puspitasari langsung menghampiri David Ozora dan menolongnya. Mengangkat kepala anak dari temannya itu untuk memberikan kenyamanan dan pertolongan pertama.
Sementara Natalia Puspitasari sibuk menolong, Mario Dandy yang memukuli David Ozora hanya diam.
"Tidak ada (peran Mario David membantu David Ozora)," kata Natalia Puspitasari di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, pada Selasa (13/6/2023).
Tak hanya Mario Dandy, AG yang juga berada di TKP ia sebut ikut mematung. Ia baru menolong David Ozora setelah Natalia Puspitasari meminta bantuan.
"AG itu bertindak menolong setelah saya minta tolong," ujar Natalia Puspitasari.
Natalia Puspitasari meminta anak AG untuk memberikan paha sebagai bantalan.
"Tapi itu tidak dia lakukan. Dia hanya memegang kepalanya begini (pakai tangan)," ucapnya.
Baca Juga: Di Ruang Sidang, Mario Dandy Minta Maaf ke Ayah David Ozora: Saya Pelaku Utama Turut Prihatin
Natalia Puspitasari juga menyebut tidak ada tindakan dari AG maupun Mario Dandy untuk ikut menggotong David Ozora ke mobil.
"Pak satpam (yang angkat David Ozora)," ujarnya.
Sebelumnya, kakak dari anak AG, Ivana Yoan mengatakan adiknya sudah berusaha menolong. Ini setelah seorang ibu berteriak 'woy'.
"AGH tersentak dari syok, freeze-nya itu. Respons pertama adalah mematikan hp itu," kata kakak AG, Ivana Yoan di kanal YouTube Najwa Shihab, Jumat (3/3/2023).
Baru setelahnya AG menghampiri David yang sudah babak belur. Ia mengangkat tubuh anak petinggi GP Ansor itu dan menenangkannya.
"AGH menopang kepala D di pangkuannya. Dia membisikkan untuk tenang dan mengatur napas," pungkas Ivana Yoan.
Berita Terkait
-
Bikin David Ozora Babak Belur, Mario Dandy Ngaku 'Cuma' Pukul 2 Kali
-
Diungkap Saksi, Mario Dandy Kegep Masih Mesra-mesraan dengan AG Usai Hajar David Ozora
-
Saksi Sidang Sempat Tanya ke Mario Dandy Setelah David Ozora Tergeletak Bersimbah Darah: Kamu Anggota Ya?
-
Dari Persidangan Penganiayaan Berat oleh Mario Dandy Satriyo: Anak Korban Cristalino David Ozora Latumahina Tidak Akan Dihadirkan
-
Saksi Penganiayaan David Ozora Dihadirkan di Sidang, Nangis Tak Kuat Mengenang Kejadian: Ya Ampun Tuhan..
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak