Suara.com - Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett tengah menjadi gosip panas. Meski masih dugaan, sosok yang membongkar perselingkuhan tersebut adalah Lady Veronica istri Rendy Kjaernett sendiri.
Lady Veronica mengaku habis kesabaran lantaran telah memberi kesempatan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett berkali-kali, tetapi perselingkuhan mereka terus terulang. Oleh sebab itu, Lady memberi jalan agar Syahnaz dan Rendy segera menyelesaikan dengan pasangan masing-masing kemudian bersatu.
Berbagai hal tentang Rendy Kjaernett lantas dicari tahu. Rendy rupanya merupakan aktor kelahiran 1 Juli 1988, artinya lebih tua lima tahun dari Syahnaz Sadiqah.
Namun Rendy Kjaernett yang keturunan Norwegia telah menganut agama Kristen Protestan sejak lahir. Sementara itu Syahnaz Sadiqah beragama Islam sehingga keduanya dirasa akan sulit bersama meski sudah lepas dari pasangan masing-masing.
Saat akun @lambe__danu membongkar fakta beda agama tersebut, warganet malah merasa tidak masalah. Dalam postingan yang dibagikan pada Rabu (21/6/2023) itu, Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett dirasa bisa melanjutkan hubungan mereka.
"Kalau masalah agama di zaman sekarang enggak jadi masalah, asal cinta libas aja," komentar akun @hazelina. "Banyak yang nikah beda agama mah, orang biasa, artis sampai menteri aja ada," sahut akun @tifany***.
"Pernah dengar ustad siapa bilang jangan mau sama yang beda iman. Gegayaan kalau pacaran beda agama terus nikah salah satu ada yang ngikut. Mesti mikir, Tuhannya aja bisa dia tinggalin apalagi cuma ciptaannya," sindir akun @kaqari***.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
- 
            
              Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett Ternyata Diprediksi Darryl Wezy: Kehancurannya Besar Banget
 - 
            
              Dua Kali Ketahuan Selingkuh, Ini Bukti Dugaan Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett
 - 
            
              Tahu Banget Momen, Aldi Taher Bikin Lagu Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah-Rendy Kjaernett
 - 
            
              Syahnaz Sadiqah Akhirnya Muncul Usai Perselingkuhannya dengan Rendy Kjaernett Terbongkar, Klarifikasi?
 - 
            
              Ketahuan Selingkuh, Ini 4 Skandal Syahnaz Sadiqah: Dicap Playgirl hingga Isu Aborsi
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan
 - 
            
              Bukti Rose BLACKPINK Humble: Angklung dari Fans Indonesia Jadi Pajangan di Rumah Mewahnya!
 - 
            
              Tawari Raisa Nyanyi di 73 Holywings, Hotman Paris Skakmat Hamish Daud: Daripada Sama Mokondo!