Suara.com - Lady Nayoan membongkar dugaan perselingkuhan sang suami, Rendy Kjaernett dengan Syahnaz Sadiqah. Menurut Lady, hubungan gelap mereka sudah berlangsung selama setahun.
"Sudah dari Juli 2022 saya diam, setahun sudah sejak saya hamil sampai sekarang Jacob umur enam bulan," kata Lady dikutip dari unggahannya, Rabu (21/6/2023).
Lady mengaku dirinya saat itu mengalami masalah kehamilan. Anak ketiganya lahir prematur di usia kandungan 34 minggu karena dinding rahimnya robek.
Pengakuan Lady Nayoan membuat warganet menyoroti maternity shoot yang dilakukan pada Oktober 2022 lalu. Dalam video yang dibagikan, Lady dan Rendy Kjaernett tampak harmonis seolah tak pernah terjadi apa-apa.
Jika dugaan perselingkuhan benar, maternity shoot dilakukan ketika Rendy sudah main serong dengan Syahnaz Sadiqah. Warganet mengaku jijik melihat ekspresi Rendy yang terlihat penuh cinta saat bersama sang istri.
"Jijik ngebayanginnya ini cowok. Di saat photoshoot maternity gini, ternyata ada wanita lain yang dia sebut sebagai istri," komentar warganet.
"Jijik banget lihat laki kayak gitu, bini hamil malah selingkuh. Foto mesra juga gimana di hatinya ada cewek lain," tambah warganet.
"Enggak kebayang sedihnya di balik senyum istrinya di sini ternyata menyimpan banyak luka karena ada wanita lain di pernikahannya," sahut yang lain.
Dugaan perselingkuhan Syahnaz Sadiqah juga sudah diketahui sang suami, Jeje Govinda. Lady Nayoan bahkan beberapa kali berdiskusi dengan Jeje setiap kali Syahnaz dan Rendy ketahuan berselingkuh di belakang mereka.
Baca Juga: Kaum Penyuka Sejenis Ingin Rebut Jeje Govinda, yang Diselingkuhi Syahnaz Sadiqah
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Kaum Penyuka Sejenis Ingin Rebut Jeje Govinda, yang Diselingkuhi Syahnaz Sadiqah
-
Sepupu Ayu Ting Ting Komentari Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah-Rendy Kjaernett, Netizen: Jangan Sok Suci
-
Uus Tak Habis Pikir Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett Selingkuh Pakai Aplikasi Ojol: Dia yang Bisikin Setan
-
Sikap Syahnaz Sadiqah ke Jeje Govinda Lebay, Nisya Ahmad Jijik: Sumpah Gue Enek!
-
Ketahuan Mendua dengan Rendy Kjaernett, Syahnaz Sadiqah Diejek: Masih Ngompol Aja Selingkuh!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV