Suara.com - Denada mengambil langkah mengejutkan untuk hidupnya. Ia merombak struktur wajah lewat operasi plastik.
"Sebulan lalu aku baru selesai operasi plastik di Korea Selatan. Aku oplas di bagian bawah dagu. Hasil wajah ini baru beres satu minggu lalu," ungkap Denada di kawasan Kemang, Jakarta baru-baru ini.
Denada ingin wajahnya tetap terlihat kencang dan segar. Sebelum operasi, Denada sudah menemukan tanda-tanda penuaan dari wajahnya.
"Aku berusaha mengencangkan kulit aku. Memang mau melihat lebih kencang dan segar kulitnya," terang Denada.
"Usia aku kan memang muda lagi, jadi ya namanya manusia, bertambahnya umur ya prosss menua pasti akan terjadi. Kulitku sudah tidak sekencang dulu karena sudah turun, memang sudah terlihat itu semua," sambungnya.
Denada khawatir, dirinya bakal kehilangan pekerjaan bila tidak menjaga penampilan di depan kamera. Operasi plastik jadi salah satu bentuk ikhtiarnya.
"Aku butuh itu buat modal kerja. Sudah sekarang nggak ada apa-apa, ketika ada uang segala macam, nggak aku pakai beli tas. Mending investasi ke operasi plastik," terang Denada.
"Suka tidak suka ya itu bagian dari dunia entertainment dan para pekerja seni. Merawat kulit dan muka itu jadi bentuk ikhtiar dalam bekerja," lanjutnya.
Denada kini merasa lebih percaya diri dengan struktur baru wajahnya saat tampil di depan kamera. Ia selama ini dibuat minder dengan paras cantik artis-artis yang usianya lebih muda.
Baca Juga: Denada Masih Harus Bolak-balik Jakarta-Singapura demi Anak, Rela Naik Kapal Feri untuk Hemat Biaya
"Insecure pasti. Namanya perempuan. Apalagi saya kerjanya di depan kamera dan dilihat banyak orang," ucap Denada.
Sebagaimana diketahui, Denada butuh biaya tidak sedikit selama menetap di Singapura bersama Aisha. Situasi diperparah dengan pembatasan kegiatan selama pandemi Covid-19 yang membuat Denada cuma bisa mengandalkan tabungan untuk bertahan hidup.
Setelah pandemi Covid-19 mereda, Denada memutuskan untuk tetap mengambil tawaran pekerjaan dari Indonesia. Ia tak mau lagi merasakan beratnya hidup di Singapura tanpa pemasukan.
Berita Terkait
-
Denada Masih Harus Bolak-balik Jakarta-Singapura demi Anak, Rela Naik Kapal Feri untuk Hemat Biaya
-
Dikelilingi Barang Mewah, Intip 6 Pemotretan Newborn Anak Kedua Kesha Ratuliu
-
Dapat Pengertian dari Sang Anak, Denada Lakukan Operasi Plastik di Korea Selatan
-
Unggah Potret Terbaru, Penampilan Putri Denada Jadi Perhatian karena Sudah Bisa Dandan Sendiri
-
Mantan Suami Bebas dari Penjara, Denada Mengaku Bersyukur
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki