Suara.com - Kabar bahagia datang dari mantan penyanyi cilik, Tina Toon yang kini menjabat anggota DPRD DKI Jakarta. Dia baru saja menggelar acara Sangjit atau lamaran.
Tina Toon membagikan momen kebahagiaannya tersebut di Instagram. Pelantun lagu "Bolo Bolo" itu mengunggah potretnya dengan sang tunangan dan keluarga ketika acara lamaran.
Tina Toon tampil cantik dan mewah mengenakan gaun berwarna merah. Calon suaminya juga mengenakan baju berwarna senada.
"Sangjit," tulis Tina Toon dalam unggahannya di Instagram, Selasa (11/7/2023).
Dalam unggahannya itu, Tina Toon juga mulai memperlihatkan wajah calon suaminya yang sebelumnya tak pernah dipublikasi.
Unggahan Tina Toon ini lantas banjir komentar rekan-rekan artis yang mendoakan rencana pernikahannya mendatang berjalan lancar.
"Congratulations sayang, lancar sampai hari H ya," kata Kalina Ocktaranny.
"Lancar cantik," kata Elly Sugigi.
"Wow Congrats," kata Dita Soedarjo.
Baca Juga: Nathalie Holscher Disebut Lebih Cantik Tanpa Hijab, Warganet: Mirip Mahalini
"My prayers for you my dear. God will see you throght this journey congratulations," kata Jennifer Ipel.
Sebelumnya, Tina Toon memang sudah menyampaikan bahwa dia segera menikah dengan pria pilihanya, yang sudah menjadi kekasihnya cukup lama tetapi tak pernah diperlihatkan.
Bahkan, Tina Toon sudah merencanakan pernikahannya dengan sang kekasih cukup lama tetapi tertunda karena Covid-19.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Rendy Kjaernett Ditetapkan Sebagai Tersangka
-
Sudah Akui Dosa ke Jeje Govinda, Rendy Kjaernett Tuntut Syahnaz Sadiqah Minta Maaf ke Lady Nayoan
-
Lini Masa Perselingkuhan Syahnaz: Ketahuan, Dimaafkan, Rendy Digugat Cerai Lady Nayoan
-
CEK FAKTA: Rendy Kjaernett Resmi Ditetapkan jadi Tersangka
-
Jawaban Rendy Kjaernett Soal Ubah Tato Syahnaz Sadiqah dengan Wajah Lady Nayoan: Gak Mungkin Lah!
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki