Suara.com - Setelah 5 tahun menikah, Maia Estianty mengungkapkan bahwa pendekatan Irwan Mussry pada ketiga anaknya berlangsung secara natural seiring berjalannya waktu sejak sebelum menikah.
Irwan Mussry juga tak berusaha menggantikan posisi Ahmad Dhani sebagai ayah untuk ketiga anak Maia Estianty.
Meski begitu, Maia Estianty mengatakan Irwan Mussry siap menjadi garda terdepan ketika ketiga anaknya terjatuh atau membutuhkannya.
"Waktu itu mas Irwan bilang 'Aku bukan bapaknya anak-anak, tapi kalau mereka jatuh atau mereka butuh aku, aku akan jadi orang pertama yang bantu mereka' dia bilang gitu," kata Maia Estianty dalam Youtube Her Mind, Kamis (27/7/2023).
Alih-alih ingin memposisikan diri sebagai ayah, Irwan Mussry ingin menjadi teman untuk ketiga anak sambungnya, Al, El dan Dul. Suami Maia Estianty berjanji akan menjadi orang pertama yang membantu ketiga anaknya ketika membutuhkan sesuatu.
"Jadi, dia 'Aku bukanlah bapaknya anak-anak, aku adalah temannya mereka, mereka punya ayah sendiri dan aku menghargai itu. Kalau mereka butuh apa-apa, aku adalah orang pertama yang siap membantu' udah gitu aja," katanya.
Aurel Hermansyah yang mendengar hal tersebut pun sangat terkesan dengan Irwan Mussry sebagai ayah sambung. Begitu pula Maia Estianty yang salut suaminya tak berusaha menggantikan posisi ayah kandung anaknya.
"Jadi, dia tidak mengambil part of jadi bapaknya anak-anak gitu," ujar Maia.
Baca Juga: 10 Potret Michelle Ashley, Putri Pinkan Mambo yang Mengaku Dilecehkan Mantan Ayah Sambungnya
Berita Terkait
-
Ternyata Dul Jaelani Sempat Ragukan Keseriusan Irwan Mussry pada Maia Estianty
-
Ahmad Dhani Sebut K-Pop Wabah, Netizen: Mengawini Teman Istri Itu Juga Wabah Mas
-
Kontras dari Once, Ahmad Dhani Ungkap Alasan eks Vokalisnya Hengkang dari Dewa 19
-
Aurel Trauma Hebat, Flashback Kisah Perceraian Anang - Krisdayanti: Geger Geden Pada Masanya
-
Aurel Hermansyah Sebut Atta Halilintar Bukan Seleranya: Dia Tuh Alay dan Berisik
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero