Suara.com - Ririe Fairus kembali menyinggung perihal rumah tangganya dengan mantan suaminya, Ayus Sabyan.
Curhatan Ririe Fairus membuat nama Nissa Sabyan kembali ramai digunjing warganet +62.
Dia disebut warganet sebagai pelakor karena dugaan menjalin hubungan gelap dengan Ayus, suami Ririe Fairus. Bahkan namanya kembali santer dikabarkan bakal segera menikah dengan Ayus Sabyan.
Namun sampai saat ini belum diketahui mengenai kebenaran pernikahan Ayus dan Nissa Sabyan.
Terlepas dari kabarnya tersebut, Nissa merupakan seorang penyanyi yang berbakat. Bahkan bersama grup musiknya dia selalu kebanjiran manggung di bulan suci ramadan.
Nah penasaran seperti apa sosok Nissa Sabyan? Berikut ulasan biodatanya.
Biodata Nissa Sabyan
Nissa Sabyan bernama asli, Khoirunnisa namun dia lebih dikenal dengan nama panggung Nissa Sabyan. Dia lahir di Lumajang pada 23 Mei 1999. Saat ini usia sudah berusia 24 tahun.
Agama Nissa Sabyan
Baca Juga: 5 Kontroversi Nissa Sabyan, Dicap Pelakor hingga Kabar Mau Menikah dengan Ayus Sabyan
Nissa Sabyan memeluk agama Islam sejak lahir. Sebagai seorang muslimah, Nissa tampil tertutup dengan mengenakan hijab.
Keislaman Nissa Sabyan juga ditunjukkan lewat profesinya sebagai penyanyi religi. Nissa merupakan vokalis grup Sabyan Gambus yang merilis lagu-lagu Islami dan selawat nabi.
Karier Nissa Sabyan
Nissa Sabyan meniti karier bersama Sabyan Gambus yang dibentuk pada 2017 untuk acara-acara pernikahan. Selain Nissa, personel lainnya adalah Anisa Rahman (vokalis dua), Ayus (kibor), Kamal (pemain gendang), Tebe (pemain biola) dan Sofwan (pewara).
Bersama Sabyan Gambus, Nissa berhasil menjadi populer. Perempuan 24 tahun ini bahkan digandeng menjadi pemeran utama dalam film Sabyan: Menjemput Mimpi yang dirilis pada 2019 lalu.
Kontroversi Nissa Sabyan
Berita Terkait
-
Netizen Heboh Perut Buncit Nissa Sabyan, Bapaknya Langsung 'Skakmat': Belum Hamil!
-
5 Fakta Kabar Kehamilan Nissa Sabyan, Dari Video Viral hingga Bantahan Tegas Keluarga
-
Pakai Gamis Longgar Melulu, 3 Momen Perut Buncit Nissa Sabyan Jadi Sorotan
-
Ayah Nissa Sabyan Buka Suara Soal Isu Kehamilan, Ini Faktanya!
-
Nissa Sabyan Gencar Dikabarkan Hamil Anak Ayus Sabyan, Sang Ayah Beri Jawaban Tegas
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Syifa Hadju Pamer Cincin Tunangan Nyaris Rp1 M, Kalung dan Gelang Tak Kalah Bikin Salfok
-
Sesuai Target! Syifa Hadju Kini Dilamar El Rumi, Dulu Punya Impian Nikah di Usia 25
-
6 Potret Rayyan Pacu Jalur Ketemu Marc Marquez di Mandalika, Dapat Hadiah Istimewa
-
4 Pesona Syifa Hadju Dilamar El Rumi di Tempat Impian, Cincinnya Bikin Salfok!
-
Kronologi Lengkap Kecelakaan Rombongan Cantika Davinca yang Renggut Dua Nyawa
-
Dilamar El Rumi di Swiss, Intip Lagi Konsep Pernikahan Impian Syifa Hadju yang Sempat Tertunda
-
Deddy Corbuzier Singgung Polisi Salah Tangkap Pemilik Akun Hacker Bjorka
-
Reaksi Kakak Rizky Nazar Saat Tahu Syifa Hadju Dilamar El Rumi
-
Cantika Davinca Bicara Usai Kecelakaan Renggut 2 Nyawa: Saya Tidak Lepas Tanggung Jawab
-
Jeritan dari Tepi Sungai, Anak Sekolah Berseragam Pramuka Minta Jembatan ke Prabowo!