Suara.com - Sejak kabur dari rumah, anak Pinkan Mambo, MA sempat mengaku tinggal bersama ayah kandungnya, Sandy Sanjaya.
Namun, Pinkan Mambo mengatakan anaknya, MA tidak tinggal bersama dirinya maupun ayah kandungnya selama lima bulan belakangan.
"Jadi sejak lima bulan lalu itu, dia tinggal sama temannya, tidak dengan papahnya, tidak bersama saya," kata Pinkan Mambo di kawasan Tendean, Jakarta, Senin (31/7/2023).
Pinkan Mamboo lantas mengatakan bahwa MA memang anak yang sulit diatur dan sering pergi dugem setiap malamnya. Bahkan, mantan personil Duo Ratu ini juga mengatakan pergaulan anaknya tidak baik.
"Jadi, dia itu anaknya nakal, tidak bisa diatur, maunya dugem setiap malam. Ada satu dan lainnya yang parah, tapi saya nggak mau omongin. Cuman pergaulannya nggak baik," tutur Pinkan Mambo.
Pinkan Mambo juga mengatakan bahwa hanya MA yang paling nakal dan sulit diatur dibandingkan keempat anaknya yang lain.
"Jadi, 5 bulan itu dia udah tinggalin rumah dan nggak mau diatur. Cuman M**** doang yang nggak mau diatur," katanya.
Sebelumnya, Pinkan Mambo juga tak terima anaknya, MA menudingnya tidak memberikan pembelaan apapun ketika mengalami pelecehan seksual dari ayah tirinya.
Pinkan Mambo mengungkapkan pernyataannya di pengadilan adalah bentuk pembelaannya pada MA sampai akhirnya suaminya tersebut dipenjara.
Baca Juga: Dewi Perssik Beli Mobil Baru Seharga Rp2,7 Miliar, Ada Toilet dan Kursi Pijat
Terlepas dari itu, sikap Pinkan Mambo yang sempat menyalahkan anaknya terkait pelecehan seksual panen kritikan dari para netizen.
Berita Terkait
-
Pinkan Mambo Ungkap Alasannya Belum Ceraikan Suami yang Lecehkan Anaknya
-
Pinkan Mambo Tersiksa Suami Dipenjara Karena Pencabulan Pada Anaknya: Gak Adil Kalau Saya Disakiti Lagi
-
Pinkan Mambo Akui MA Anak yang Berbeda: Sekarang Bandel
-
Hampir Gila, Pinkan Mambo Langsung Usir Steve Wantania Sejak Tahu Putrinya Dilecehkan
-
Belum Minta Maaf Salahkan Anak Usai Alami Kekerasan Seksual, Kini Pinkan Mambo Malah Jelek-jelekkan MA
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?