Suara.com - Momen Lady Nayoan dan Rendy Kjaernett rujuk tak hanya menjadi sorotan publik, tetapi juga Nikita Mirzani.
Awalnya, Nikita Mirzani melalui Instagram Story-nya meminta semua orang untuk tidak mengumbar kesedihan maupun masalah rumah tangga lewat konten obrolan di Youtube. Karena, langkah tersebut dinilai tak akan membuat seseorang lebih maju.
"Kalau lu ceritain tentang kesedihan lu, kesedihan lu, meratapi segala macam ini itu, lu nggak akan maju," ujar Nikita Mirzani dalam Instagram Storynya, Jumat (18/8/2023).
Nikita Mirzani juga mengatakan bahwa mengumbar kesedihan dan kehidupan rumah tangga di Youtube justru tak menguntungkan diri sendiri, tetapi pemilik kanal Youtube tersebut.
"Lu bisa maju karena diri lu sendiri, bukan karena podcast atau orang lain. Buat siapa pun yang menghadapi kesusahan dan lo diundang ke podcast, that's a bullshit you know. Nggak akan menguntungkan, nggak akan bikin diri lu terkenal," ujar Nikita Mirzani.
Ibu tiga anak ini juga menekankan bahwa seseorang tak perlu mengumbar lagi kemesraan dan kebahagiaannya setelah batal cerai dan kembali rujuk.
"Kalau lu udah baikan dalam berumah tangga, yaudah lu telan aja, lu nikmatin, nggak usah lu umbar. Nggak jadi satu contoh yang baik, gue juga nggak mikir diri gue baik," katanya.
Nikita Mirzani berpendapat seseorang tak seharusnya memamerkan kebahagiaan maupun kesedihannya, karena diundang banyak podcast.
"Jangan dijadiin suatu kebanggaan lu diundang ke podcast Densu lah, ke podcast om Deddy botak. Terus lu jadi show off. Kalau lu punya masalah ya hadapin sendiri. kalau susah lagi bakal meratapi sendiri," katanya.
Bahkan, Nikita Mirzani turut menyinggung seorang dokter yang memiliki kanal youtube dan biasa mengundang orang-orang untuk berbagi cerita kesedihan dan rumah tangga.
Mantan istri Antonio Dedola ini pun penasaran orang-orang-orang yang bersedia diundang podcast oleh dokter tersebut dibayar dengan jumlah fantastis atau tidak.
"Nggak usah lagi ngumbar kesedihan, apalagi di podcast dokter yang disulam alisnya, yang pakai wig ternyata botak rambutnya. Berapa sih lu dibayar?" ujar Nikita Mirzani.
Berita Terkait
- 
            
              Rendy Kjaernett dan Lady Nayoan Rujuk, Dokter Richard Lee Menang Taruhan
 - 
            
              Netizen Yakin Rendy Kjaernett Bakal Selingkuh Lagi, Respons Lady Nayoan Disorot
 - 
            
              Cemburu Buta, Rendy Kjaernett Sempat Ngamuk ke Dokter Richard Lee
 - 
            
              Putri Anne Bahas Perempuan Bernama Awalan dan Akhiran A Gila Plus Bahaya, Sindir Amanda Manopo?
 - 
            
              Mulai Terbuka, Putri Anne Jawab Begini Ditanya Masih Jadi Istri Arya Saloka atau Tidak
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
 - 
            
              4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh
 - 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
 - 
            
              Biaya Perawatan Amanda Manopo Setiap Bulan Terjawab, Pantas Kulitnya Mulus Tanpa Bedak
 - 
            
              Ustaz Derry Sulaiman Sering Mengislamkan Orang di Mal
 - 
            
              Akui Capek Syuting Film, Apa yang Bikin Desta Terima Tawaran Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn?
 - 
            
              Setelah Tawarkan Raisa Jadi Aspri, Hotman Paris Kini Cari Nomor Telepon Sabrina Alatas
 - 
            
              Temannya Pasang Badan, Sebut Sabrina Alatas Syok Difitnah Selingkuhan Hamish Daud