Suara.com - Istri Denny Caknan, Bella Bonita dilarikan ke rumah sakit setelah menggelar acara Ngunduh Mantu 2 sesi, sore dan malam kemarin Jumat (18/8/2023).
Denny Caknan pun sempat mengunggah potret istrinya, Bella Bonita terlihat lemah dan menggunakan alat bantu pernapasan di Instagram Story.
Pada unggahan Denny Caknan berikutnya, Bella Bonita juga terlihat mengenakan infus dan terbaring di ranjang rumah sakit.
"Kuat yuk sayang," tulis Denny Caknan dalam unggahnnya tersebut.
Meskipun belum diketahui pasti penyebab Bella Bonita dilarikan ke rumah sakit, warganet menduga istri Denny Caknan sedang hamil muda. Karena itu, ia mudah kelelahan setelah menjalani acara Ngunduh Mantu.
Apalagi, Denny Caknan dan Bella Bonita juga sudah sah menikah sejak sebulan lalu, tepatnya 7 Juli 2023.
Sejak itu, Bella Bonita juga sudah dikabarkan sedang hamil duluan sehingga persiapan pernikahannya dengan Denny Caknan terkesan sangat cepat.
"Feelingku mbak Bel ini lagi hamil muda," kata @enidit***.
"Biasanya kalau hamil muda begitu," kata @indr**.
Baca Juga: Rendy Kjaernett Bombardir Lady Nayoan dengan Ciuman, Netizen: Pantesan Syahnaz Klepek-Klepek
"Itu ada dedek bayinya kecapean lemes," kata @bundaanak***.
"Bumil nggak boleh kecapean," kata @makananje***.
Berita Terkait
-
Cuma Perkara Main Biliar, Bella Bonita Kena Nyinyir Haters: Sudah Biasa Pegang-Pegang Stick
-
Diundang ke Acara Ngunduh Mantu Denny Caknan, Happy Asmara Dicari-cari: Mana Nih Orangnya?
-
Manja Banget, Denny Caknan Hanya Mau Dirias Bella Bonita Saat Resepsi Nikah
-
Bikin Kaget, Farel Aditya Ketahuan Pernah Ikut Forum Penyuka Sejenis
-
Farel Aditya Ketahuan Bohong, Dokter Richard Lee: Mudah-mudahan Kita Dijauhkan dari Penipu Busuk!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah