Suara.com - Baru-baru ini, serial One Piece live action tayang di Netflix pada 31 Agustus 2023. Serial ini diperankan oleh sederet aktor dan aktris dengan acting memukau. Adapun salah satu yang mencuri perhatian yakni aktor pemeran Luffy One Piece.
Diketahui bahwa pemeran Luffy One Piece merupakan aktor asal Mexico bernama Inaki Godoy. Saat pertama dikenalkan sebagai Luffy oleh Netflix, rekasi penggemar menuai pro dan kontra mengenai kemiripannya dengan karakter Luffy Si Manusia Karet.
Terlepas dari rekasi pro kontra penggemar, Inaki Godoy tampaknya sukses memerankan karakter Luffy. Bahkan seriesnyanya memperoleh rating sangat bagus baik dari penggemar, penonton umum maupun kritikus.
Nah bagi yang ingin mengenal Inaki Gobby si pemeran Luffy di serial One Piece live action Netflix, simak berikut ini profilnya mulai dari usia, pendidikan, hingga akun sosial medianya.
Profil Inaki Godoy
Inaki Godoy merupakan aktor muda asal Meksiko yang lahir 20 tahun lalu, tepatnya pada 25 Agustus 2003. Di usainya yang masih terbilang muda, Ia sudah membintangi serial, layar lebar, dan teater.
Adapun beberapa judul film maupun serial yang pernah ia perankan yaitu Go Youth! atau Animo Juventud , No Abras a la Puerta , Who Kill Sara (Quien mato a Sara), Sin Miedo a la Verdad, Por la Máscara, La Querida del Centauro, dan Blue Demon.
Untuk pendidikannya, Inaki hanya melanjutkannya hingga SMA karena Ia tengah disibukan dengan dunia seni peran. Ia diketahui memulai karirnya di dunia seni peran sejak usia 13 tahun dan debut dalam serial Blue Demon.
Selain pandai berakting dalam dunia seni peran, Inaki juga tampai pandai dalam benyanyi maupun menari. Hal itu diketahui saat Ia memulai pendidikannya di Stage Company.
Baca Juga: Trending di Netflix, One Piece Live Action Bikin Penggemar Kecewa?
Mengenai perannya sebagai Luffy dalam serial One Piece live action, Inaki dipilih dipilih langsung oleh Eiichiro Oda sang penulis mahakarya One Piece.
Selain Inaku Godoy, aktor dan aktris lainnya yang turut bermain dalam serial One Piece live action yaitu Nami (diperankan Emily Rudd dari Fear Street Netflix), Zoro (diperankan Mackenyu), Usopp (diperankan Jacob Romero Gibson), dan Sanji (diperankan Taz Skylar).
Demikian ulasan mengenai profil Inaki Godoy yang merupakan aktor muda asal Mexico pemeran Luffy One Piece. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
-
Trending di Netflix, One Piece Live Action Bikin Penggemar Kecewa?
-
Wajah Cool Mackenyu Bikin Meleleh, Ini Profil Pemeran Zoro One Piece Live Action
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nonton One Piece Live Action, Keren Abis!
-
Spoiler One Piece Chapter 1091: Admiral Kizaru Mulai Bergerak!
-
Link Nonton One Piece Live Action Sub Indo HD, Bukan di IndoXX1 dan LK21
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia
-
Disangkutpautkan dengan Pemilik Whip Pink, DJ Bravy Siap Tempuh Jalur Hukum
-
Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
-
Polisi Periksa 6 Saksi Terkait Meninggalnya Lula Lahfah, Hasil Uji Labfor CCTV Jadi Kunci Utama
-
Disindir Netizen tentang Masa Lalu di Tengah Duka, Reza Arap Bertekad Jaga Nama Baik Lula Lahfah
-
Dragon Ball Super Comeback Lewat The Galactic Patrol, Serial Pertama Sejak Wafatnya Akira Toriyama