Meiske Sumargo, ibu dari Denny Sumargo, belakangan ini menjadi perbincangan karena jejak digital masa lalunya yang menyebut sang suami adalah penjudi.
Salah satu curahan hati Meiske Sumargo adalah terkait kondisi perekonomian setelah menikah dengan ayah Denny Sumargo.
Awalnya, Meiske Sumargo mengungkapkan bahwa dirinya berasal dari keluarga yang kaya raya. Orang tuanya diketahui merupakan orang paling kaya di Sulawesi Tengah.
Namun, karena terhalang restu orang tua dan Meiske memilih untuk menikahi ayah Denny Sumargo, Meiske pun tidak diakui sebagai anak dan dilepas oleh orang tuanya tersebut.
Meiske Sumargo mengaku bahwa ia tidak mengantongi kekayaan dari kedua orang tuanya setelah menerima pinangan dari ayah Denny Sumargo.
Di sisi lain, ayah Denny Sumargo awalnya memang mempunyai tabungan dari hasil pensiunan tentara. Saat itu, ayah Denny Sumargo juga mempunyai pekerjaan dengan gaji yang dinilai fantastis.
Namun, kekayaan ayah Denny Sumargo tersebut ludes begitu saja karena suami Meiske tersebut merupakan seorang penjudi. Meiske pun berjuang untuk bisa menyambung hidupnya.
Saat Denny Sumargo hendak lahir, Meiske Sumargo nekad menjual aset perhiasannya karena ia tidak memiliki uang untuk melahirkan.
Lantas, siapakah ayah dari Denny Sumargo yang disebut-sebut oleh Meiske Sumargo seorang penjudi tersebut? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Profil Ayah Denny Sumargo
Diketahui, ayah Denny Sumargo merupakan pribumi Islam bernama Nazaruddin Chaniago. Nazaruddin juga dikenal dengan nama Haji Nazar Chang bin Bandaro, ia sudah meninggal di usianya yang ke 72 tahun.
Nazaruddin merupakan orang Sumatera Barat, khususnya dari suku Koto di Padang. Melalui akun YouTube Hits Music yang tayang pada 30 Agustus 2022, Denny Sumargo pernah menceritakan bahwa sebelum menikahi ibunya, sang ayah pernah menikahi wanita lain.
Dari pernikahan tersebutlah lahir seorang anak. Anak tersebut diminta oleh Nazaruddin untuk mencari anaknya dari Meiske Sumargo, yakni Denny Sumargo.
Anak yang tidak disebutkan identitasnya tersebut kemudian berhasil menghubungi Denny Sumargo dan Denny Sumargo pun akhirnya mau bertemu dengan ayahnya setelah 25 tahun terpisah.
Pertemuan pertamanya akhirnya terjadi, tetapi momen tersebut dianggap Denny adalah momen yang janggal. Hal tersebut dikarenakan Denny Sumargo memanggil sang ayah dengan sebutan om karena tidak merasa dekat.
Berita Terkait
-
Profil Meiske Sumargo, Ibu Denny Sumargo Ternyata Keturunan Orang Paling Tajir di Sulteng
-
Denny Sumargo Ajak Bahas Tes DNA, Jawaban Verny Hasan Bikin Muak: Lu Pikir Hobi Gua Tes DNA?
-
Denny Sumargo: Tujuan Bukan Memenjarakan DJ Verny Hasan, Tapi Mencari Kepastian Hukum
-
Bukan Denny Sumargo, Ini Sosok Orang yang Dicurigai Ayah Kandung Anak DJ Verny Hasan: Mereka Pernah Serumah!
-
Pernah Tinggal Serumah, Orang Ini Sekarang Dicurigai Ayah Kandung Anak DJ Verny Hasan
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Rio Dewanto Deg-degan Perankan Tokoh Legendaris Malin Kundang
-
Bukan Cuma Durhaka, Plot Twist Legenda Kelam Malin Kundang Versi Joko Anwar Jauh Lebih Ngeri
-
Aktor Malaysia Ini Pernah Jadi Malin Kundang Versi Negaranya Sebelum Main di Film Joko Anwar
-
Bukan Proyek Instan, Terungkap Proses Panjang di Balik Film Malin Kundang Garapan Joko Anwar
-
Cerita Malin Kundang Ditafsirkan Ulang di Film Baru Joko Anwar
-
Terbukti Bersalah dan Divonis 9 Tahun, Vadel Badjideh Masih Ngeyel
-
Joko Anwar Rilis Trailer Legenda Kelam Malin Kundang, Teror Mencekam di Balik Kisah Anak Durhaka
-
Deretan Film dan Drama Korea Kim Woo Bin yang Tayang di Netflix
-
Prilaku Bejat Vadel Badjideh ke Anak Nikita Mirzani Langgar Norma Agama, Penyebab Dihukum 9 Tahun
-
Kisah Hidup Lidya Pratiwi Sempat Ditawar PH Buat Jadi Film