Suara.com - Siskaeee yang dijadwalkan menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya hari ini mengaku tak bisa hadir. Lewat unggahan di Instagram Story miliknya, Siskaeee mengaku sedang ada pekerjaan di luar negeri yang membuatnya berhalangan hadir.
"Aku sekarang masih di Kamboja karena ada perfomers tanggal 20 dan 21 lusa ini," kata Siskaeee dikutip dari Instagram Storiesnya, Selasa (19/9/2023).
Padahal ia dipanggil kedua kalinya hari ini untuk jalani pemeriksaan terkait kasus dugaan produksi film porno, rumah produksi Kelas Bintang. Sebagai ganti, Ia pun memastikan akan hadir pada jadwal pemeriksaan 25 September 2023 mendatang.
"Nah aku pastikan aku akan datang di Polda Metro Jaya tanggal 25 September, hari Senin jam 10 pagi," beber Siskaeee.
Siskaeee juga menjanjikan bakal menjelaskan dengan detil hal-hal yang dibutuhkan. Ia berjanji akan kooperatif di kedatangannya nanti.
"Aku pastikan memberikan keterangan yang dibutuhkan penyidik, dengan jelas, lengkap dan transparan, kooperatif pokoknya," jelasnya.
Siskaeee pun mengajak hatersnya yang selama ini menanyakan kasus di Polda Metro Jaya untuk memantau kehadirannya nanti. Ia menegaskan bahwa kebenaran harus ditegakkan.
"Jadi buat temen media, wartawan atau mungkin haters aku yang mau tau kasus ini sebenarnya kalian bisa datang untuk melihat kebenarannya seperti apa," bebernya.
"Kebenaran harus ditegakkan, yang salah dihukum yang nggak salah dibebaskan," lanjut Siskaeee menandaskan.
Baca Juga: Absen Lagi dari Pemeriksaan Kasus Film Porno Kelas Bintang, Siskaeee Janji Bakal Hadir 25 September
Berita Terkait
-
Pemain Film Bokep Laki-Laki Produksi Kelas Bintang Akhirnya Terungkap dan Diperiksa Polisi
-
Terlibat Kasus Produksi Film Porno, Virly Virginia Tampil Sopan Saat Tiba di Polda Metro Jaya
-
Disebut Buron Karena Mangkir Panggilan Polisi, Siskaeee Beri Klarifikasi
-
Absen Lagi dari Pemeriksaan Kasus Film Porno Kelas Bintang, Siskaeee Janji Bakal Hadir 25 September
-
Polda Metro Jaya Panggil Lagi Deretan Pemain Film Porno Kelas Bintang, Siskaeee Dipastikan Tidak Hadir
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton