Suara.com - Virly Virginia mengaku terpaksa menerima tawaran sebagai pemeran utama dalam film porno produksi Kelas Bintang, garapan sutradara Irwansyah. Virly mengatakana dirinya dijebak ketika mengetahui kondisi di tempat syuting jauh berbeda dari briefing.
"Saya awalnya ditawari untuk konten YouTube Kelas Bintang, tapi begitu sampai di set kenyataannya berbeda, ada touching (sentuhan)," kata Virly Virginia saat menjadi bintang tamu program Rumpi, Jumat (22/9/2023).
Saat itu perempuan 32 tahun itu tidak bisa menolak karena sudah terlanjur basah. Terlebih Virly Virgnia mengingat alasan utama menerima pekerjaan itu adalah untuk mencari nafkah bagi keluarganya.
Virly Virginia rupanya seorang anak tunggal sekaligus tulang punggung keluarga yang harus merawat ibunya yang sakit.
"Kepalang mau. Terlebih saya ini anak tunggal, biayain orangtua. Saat itu habis pandemi, sepi job, saya habis sakit, mama saya juga sakit," ujar Virly seraya menangis.
"Ya saya mau gimana, nolak juga gimana. Kita kan butuh uang, apalagi saya juga nanggung orangtua," katanya menyambung.
Virly Virginia juga menceritakan bahwa sang sutradara, juga mengetahui kondisi ekonominya. Bermodal cerita sedih itu, Irwansyah lebih menekan Virly untuk lebih profesional dalam bekerja.
"Sutradara kalau tahu kita butuh uang justru makin nge-push kita juga, 'gimana sih, katanya butuh uang? Vir profesional dong, lu kan butuh duit,'" ujar Virly meniru perkataan Irwansyah.
Kendati demikian perempuan asal Bandung itu mengaku sangat malu dan menyesal atas kasus tersebut. Dia juga menjadikan pelajaran bahwa meski membutuhkan uang, dia akan tetap berhati-hati dalam memilah pekerjaan.
Baca Juga: Main Film Porno Bareng Siskaeee, Bayaran Ujang Ronda Cuma Segini
Sebagai informasi, Virly Virginia merupakan pemeran dalam film berjudul Kramat Tunggak, salah satu dari 120 film bokep yang diproduksi Kelas Bintang di mana Irwansyah sebagai pemilik rumah produksi, produser, sekaligus sutradara.
Selain Virly Virginia, masih ada 15 pemeran lainnya seperti Siskaeee, Anisya Tasya Amelia alias Meli 3gp, Chaca Novita, dan lainnya. Disebutkan para pemeran tersebut sedang menjalani pemeriksaan oleh penyidik Polda Metro Jaya.
Berita Terkait
-
Main Film Porno Bareng Siskaeee, Bayaran Ujang Ronda Cuma Segini
-
Main Film Bokep, Chaca Novita Ngaku Tertipu: Gak Ada Alasan Lain?
-
Pemeran Bokep Chaca Novita Mengira Bintangi Film Hidayah, Artis Ramai-Ramai Meledek
-
Kini Jadi Bintang Porno, Dulunya Meli 3GP Pegawai Bioskop: Tahu Kan yang Nyobek-Nyobek Tiket?
-
Daftar Tarif Artis Film Porno di Indonesia, Enggak Nyangka!
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
Terkini
-
Azizah Salsha Masih Masa Iddah, Orangtua Malah Mengajak Jalan-Jalan ke Jepang
-
Ikuti Jejak Yai Mim, Sahara Juga Temui Dedi Mulyadi, Warganet: Haus Validasi!
-
Deddy Corbuzier Akhirnya Bicara soal Isu Perceraian, Semprot Humas PA Jaksel
-
Daripada Berkoar di Medsos, Tokoh Muda Tangsel Ajak Leony Vitria Diskusi: Perlu Kita Selesaikan...
-
Letto Sulap Lagu Sandaran Hati Jadi Koplo di Synchronize Festival 2025
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Richard Lee Cecar Hasan Nasbi: Jadi Komisaris BUMN karena Kedekatan atau Utang Jasa?
-
The Cottons Bahas Isu Keracunan MBG di Synchronize Fest, Ada 'Perdebatan' Kecil
-
Aksi Hindia di Synchronize Fest 2025, Bendera Palestina Berkibar di Layar Besar
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl