Suara.com - Nadine Chandrawinata baru saja melahirkan anak keduanya dengan Dimas Anggara pada 1 Oktober 2023 kemarin. Kelahiran anak keduanya menghadirkan momen manis antara Djiwa dan sang adik untuk kali pertama.
Momen pertemuan itu memperlihatkan bahwa Djiwa begitu sabar menunggu kelahiran adiknya di ruang operasi. Ketika akhirnya bertemu dengan adiknya setelah menunggu lama, Djiwa terlihat menunjukkan sikapnya yang penuh perhatian.
Yuk, kepoin momen Djiwa anak Nadine Chandrawinata pertama kali ketemu adiknya. Dijamin ikut gemes!
1. Djiwa resmi jadi kakak
Nadine Chandrawinata melahirkan anak keduanya tepat pada saat peringatan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2023. Bayi kecilnya diberi nama Nadi Djala Anggara. Kelahiran Djala menjadikan anak pertamanya, Djiwa resmi jadi kakak di usianya yang baru 1 tahun.
2. Djiwa sabar tunggu kelahiran Djala
Selama proses persalinan ibunya berlangsung, Djiwa menunggu di luar ruang operasi bersama dengan omnya. Banyak yang merasa gemas, karena Djiwa tampak sabar dan anteng meski harus berpisah sebentar dengan kedua orang tuanya. Tak sedikit pula yang salfok dengan wajah Djiwa yang bule banget.
3. Akhirnya adiknya lahir dengan selamat
Setelah cukup lama menunggu, adik Djiwa keluar dari ruang operasi. Djiwa pun akhirnya bisa bertemu dengan adik kandungnya untuk pertama kali. Gadis kecil itu terlihat memperhatikan Djala dari gendongan Dimas Anggara.
Baca Juga: Selamat! Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata Umumkan Kelahiran Anak Kedua
4. Penasaran
Djiwa yang baru berusia 1 tahun lebih, tampaknya sangat penasaran dengan Djala yang berada dalam inkubator. Masih berada dalam gendongan sang ayah, Djiwa sampai membungkukan badannya agar bisa melihat Djala dengan lebih jelas.
5. Ingin sentuh sang adik
Seolah masih belum percaya jika Djala sudah lahir, Djiwa sampai mengulurkan tangannya untuk menyentuh inkubator tempat Djala tertidur. Rasa penasaran Djiwa sepertinya belum benar–benar tuntas dengan hanya melihat Djala dari jauh.
6. Ketemu langsung
Setelah berada di kamar perawatan, Djiwa bisa bertemu dengan Nadine Chandrawinata dan juga Djala secara langsung. Kedatangan Djiwa disambut senyum hangat dari Nadine yang masih berbaring dengan Djala di sampingnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV