Suara.com - Denise Chariesta kini mulai merasa bingung lantaran bayi yang dikandungnya 5 minggu lagi akan lahir. Banyak peralatan dan kebutuhan bayi yang harus dipersiapkan.
Sementara ayah dari bayi yang dikandungnya tak mau membiayai. Bahkan pria bernama Yuan Wibowo itu telah lama meninggalkan Denise dalam kondisi tengah hamil.
"Duh stres nih mah, lima minggu lagi lahiran loh," kata Denise saat ngobrol dengan Ibunya, dikutip dari unggahan akun instagram pribadinya, Rabu (11/10/2023).
"Udah belanja peralatan bayi banyak banget, pusing bapaknya nggak mau bayarin lagi," lanjutnya.
"Ih, masih ngarep. Gila kali," cetus Ibu Denise.
Tampaknya, kondisi keuangan Denise sedikit terganggu sejak Tiktok Shop ditutup. Padahal Denise kerap melakukan live di Tiktok Shop untuk berjualan produk dagangannya.
"Tiktok shop tutup ini kemarin. Tadi nggak mau minta lagi," katanya.
Meski demikian, Denise mengaku tak masalah. Walau ayah dari anaknya itu enggan bertanggung jawab Denise masih mampu berusaha memenuhi kebutuhan calon bayinya.
"Tapi nggak apa-apa, walaupun nggak dikasih duit Denise juga bisa belanja sendiri yang banyak peralatan bayi," kata Denise.
Baca Juga: Viral Video Penampakan Tanah Abang Usai TikTok Shop Dihapus, Sesuai Harapan?
Kali ini Ibunya setuju dengan perkataan Denise. Tanpa si Beruang, yakni panggilan Denise terhadap Yuan, toh ia mampu membeli peralatan bayi.
"Makanya, gue bilang juga apa. Kayak pengemis aja lu sama dia lu," kata Ibunya
"Ya kan ngemis minta duit nggak papa. Asal jangan ngemis cinta," kelakar Denise.
Berita Terkait
-
TikTok Shop Ditutup, Inara Rusli Tepis Tudingan Bangkrut
-
Habis Tutup Terbitlah Kemelut, TikTok Shop Disetop Pasar Tetap Tak Mampu Gacor
-
Penutupan TikTok Shop Belum Berpengaruh ke Pasar Tanah Abang, Pedagang: Paling yang Datang Orang Tua
-
Kuli Panggul Ikut Terdampak Sepinya Pasar Tanah Abang Hingga Banyak yang Pulang Kampung
-
TikTok Shop Tutup, Inara Rusli Akui Penghasilannya Menurun sampai Harus Pindah Lapak Jualan
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH