Suara.com - Kejanggalan kasus Kopi Sianida Jessica Wongso turut mendapat atensi dari mpengacara Brigadir Joshua, Kamaruddin Simanjuntak.
Menurut Kamaruddin Simanjuntak, tidak ada alasan ilmiah yang bisa menjerat Jessica Wongso dalam kasus Kopi Sianida tersebut.
Sebab, tak ada saksi mata yang melihat Jessica Wongso memasukkan racun sianida ke dalam kopi Mirna Salihin secara langsung.
Karena itu, Kamaruddin Simanjuntak merasa majelis hakim terlalu berani untuk memvonis Jessica Wongso. Sedangkan, jaksa terlalu memaksakan bahwa kematian Mirna Salihin disebabkan oleh racun sianida.
"Menurut saya majelis hakim itu terlalu berani dan jaksa juga terlau berani. Jadi otopsi itu sangat perlu untuk memastikan Jessica itu meracun atau tidak dan belum tentu juga dia pelakunya. Bisa aja keluarga dekat yang lain," ujar Kamaruddin Simanjuntak dilansir dari Youtube Intens Investigasi, Jumat (13/10/2023).
Kamaruddin Simanjutak pun tak akan tinggal diam bila menjadi Otto Hasibuan ketika kliennya, Jessica Wongso divonis 20 tahun penjara tanpa bukti yang akurat.
Eks pengacara Brigadir Joshua ini mungkin akan melakukan segala cara untuk mengusut tuntas kasus Jessica Wongso, bila dirinya menjadi Otto Hasibuan.
Apalagi, Kamaruddin Simanjuntak juga tahu bahwa kasus Kopi Sianida Jessica Wongso ini tidak ada otopsi dan saksi hidup yang melihatnya memasukkan racun ke kopi Mirna Salihin.
"Kalau saya jadi Otto tidak bisa diam, harus diusut tuntas. PK atau PK di atas PK. Karena tidak ada bukti yang akurat mengatakan dia pelakunya, saksi hidup juga tidak ada, surat tidak ada, otopsi juga tidak. Semua pakai penafsiran, janggal ini," jelasnya.
Baca Juga: Berharap Jodoh Sungguhan, Aliando Syarief Disemprot Amanda Manopo: Anda Diam!
Bahkan, Kamaruddin Simanjuntak juga siap turun tangan membantu Jessica Wongso mengusut kasus Kopi Sianida bila dimintai pertolongan.
"Kalau Jessica datang kepada saya, saya bersedia menolong dia. Itu komitmen saya, saya bersedia menolong Jessica kalau dia mau menyerahkan masalahnya ke saya," tegas Kamaruddin.
Berita Terkait
-
Tetap Bela Jessica Wongso, dari Sini Awal Hotman Paris Musuhan dengan Otto Hasibuan
-
Pakar Telematika Yakin Video CCTV Jessica Wongso Garuk Paha Hasil Rekayasa, Prof Eddy Disebut Lagi Panik
-
Wajah Jessica Wongso Tak Terlihat di Rekaman CCTV Terbaru, Pakar Heran Kenapa Edi Darmawan Begitu Percaya Diri
-
Insiden TikTok Awards 2023, Fuji Tak Salaman dengan Aaliyah Massaid
-
Menang Penghargaan dari TikTok, Fuji Dikritik Pidato Tanpa Ucap Salam
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah