Suara.com - El Rumi dan Jefri Nichol akan bertanding tinju pada 17 November 2023 mendatang di Mahaka Square, Kelapa Gading, Jakarta Utara. Keduanya dikenal sebagai artis muda berbakat yang memiliki banyak penggemar.
Pertandingan tinju yang dinantikan ini berawal dari El Rumi yang menantang Jefri Nichol lewat media sosial. Jefri sendiri kerap meladeni orang-orang yang menantangnya adu jotos di ring.
El Rumi pernah memenangi pertandingan tinju melawan Winson Reynaldi dalam ajang Holywings Sport Show (HSS) yang diadakan pada 2022 lalu. Anak kedua Ahmad Dhani dan Maia Estianty itu tentunya bukan lawan yang mudah bagi Jefri Nichol.
Jelang pertandingan, perhatian publik pun tertuju pada sosok El Rumi dan Jefri Nichol. Keduanya merupakan artis muda yang bisa dibilang sukses di bidang masing-masing.
El Rumi saat ini mencoba terjun ke dunia bisnis selain menggeluti profesinya sebagai musisi. Sedangkan Jefri Nichol semakin eksis di dunia seni peran lewat berbagai proyek akting yang dibintanginya.
Dari segi penampilan, keduanya memiliki selera busana yang berbeda. Langsung saja, intip deretan potret adu gaya El Rumi dan Jefri Nichol berikut ini!
1. Kompak pakai celana denim yang dipasangkan dengan t-shirt berwarna gelap, inilah adu gaya El Rumi dan Jefri Nichol saat menghadiri konferensi pers jelang pertandingan tinju mereka.
2. Sama-sama berpengalaman di atas ring, El Rumi dan Jefri Nichol telah sepakat memperebutkan gelar juara dalam pertandingan mendatang.
3. Baik El Rumi maupun Jefri Nichol telah mempersiapkan pertandingan ini sejak beberapa bulan yang lalu.
Baca Juga: Sempat Tak Kasih Izin, Ibu Takut Jefri Nichol Babak Belur Lawan El Rumi
4. Di luar ring, keduanya dikenal sebagai artis dengan gaya busana dan penampilan yang menawan sehingga digandrungi banyak penggemar.
5. Sebagai aktor, Jefri Nichol suka bergaya simple dan apa adanya, meski di beberapa kesempatan busananya eksentrik.
6. Tak jauh berbeda dari Jefri Nichol, El Rumi juga memiliki selera busana yang simple, namun hampir tak pernah bergaya aneh-aneh.
7. Banyak yang tak sabar menyaksikan aksi mereka di atas ring, apalagi psywar antara keduanya sudah dimulai.
8. El Rumi terang-terangan mengaku yakin menang karena postur tubuh Jefri Nichol yang lebih pendek dan kecil darinya.
Itu dia deretan potret adu gaya El Rumi dan Jefri Nichol yang akan bertanding di atas ring.
Berita Terkait
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Ayah Kandung Syifa Hadju Siapa? Ternyata Bukan Andre Ariyantho
-
Ahmad Dhani Beri Wejangan dengan Cara Berbeda pada El Rumi usai Lamaran
-
Harga Kalung Pertunangan Syifa Hadju Disorot, El Rumi Dinilai Totalitas
-
Mulan Jameela Panik, Ahmad Dhani Spill Bulan Nikah El Rumi dan Syifa Hadju
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV