Suara.com - Uut Permatasari belakangan ini jadi perbincangan usai menceritakan perjuangannya dalam berumah tangga dengan sang suami, Tri Goffarudin. Menjadi istri polisi, pedangdut cantik ini rupanya sempat mengalami masa sulit saat sang suami dimutasi ke daerah lain.
Ia bahkan tak kuasa menahan tangis saat menceritakan perjuangannya tersebut. Hal ini tentunya membuat Irfan Hakim selaku host kebingungan. Sayangnya saat ditanya alasan menangis, Uut Permatasari justru enggan menjawab.
"Gakpapa," tutur Uut Permatasari tatkala menjadi bintang tamu di acara FYP.
Uut Permatasari kemudian menyinggung keikhlasannya sebagai istri yang rela menemani suami ke manapun. Bahkan meski dirinya harus merelakan kemewahan yang sempat dimiliki.
Namun warganet justru dibuat salah fokus tatkala Uut Permatasari menyinggung mengenai kesetiaan sang suami. Dengan tegas ia mengungkap permintaan agar tak diduakan.
"Lalu saya bilang ke suami saya 'nggakpapa saya dibawa kemana aja yang penting Ayang setia sama saya sampai akhir hayat' itu sih, nggak mau diduain," ucap Uut Permatasari masih dengan mata berkaca-kaca.
Penekanan terkait kesetiaan suami ini kembali ia lontarkan saat ditanya mengenai perjuangan yang dilalui.
Meski mengaku tak berat dalam menjalani kehidupan rumah tangga bersama suami, namun lagi-lagi Uut Permatasari menyinggung kesetiaan seolah memiliki ketakutan tersendiri.
"Sebenernya nggak berat, cuma saya menekankan ke suami, 'ayang ditugaskan kemana aja saya siap mendampingi karena memang tugasnya istri aja, cuma saya jangan disakiti, jangan diduain'" sambungnya.
Berita Terkait
-
Nikah Tanpa Cinta, Uut Permatasari Sempat Tolak Berhubungan Badan dengan Suami
-
Berapa Gaji Tri Goffarudin Pulungan? Suami Penyanyi Uut Permatasari Jauh dari Mewah Pasca Dimutasi
-
10 Potret Uut Permatasari & Tri Goffarudin yang Tak Lagi Jadi Kapolres Gowa
-
Nikah Tanpa Cinta, Kini Uut Permatasari Akui Suaminya adalah Separuh Napasnya
-
Profil, Biodata, dan Agama Uut Permatasari, Biduan yang Suaminya Tak Lagi Menjadi Kapolres
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika