Suara.com - Penyanyi Ghea Indrawari mengalami insiden jatuh dari panggung. Peristiwa hadir saat jebolan Indonesian Idol itu mengisi acara di Makassar, Sulawesi Selatan.
Ghea Indrawari awalnya bernyanyi dengan enerjik lagu 'Sempurna' milik Andra and the Backbone. Ia menggerak-gerakkan tubuh dengan lincah, sambil berinteraksi dengan penonton.
Saat sedang melangkahkan kaki untuk mundur, Ghea Indrawari malah terjatuh duduk. Penyanyi 25 tahun itu terdiam sejenak sebelum akhirnya cengengesan dan tertawa.
"Sayang Ghea banyak-banyak. Terima kasih sudah menghibur sampai jatuh bangun," ucap akun TikTok MusicFest, Minggu (5/11/2023).
Warganet yang melihat video tersebut, bersyukur lantaran tidak terjadi hal yang mengkhawatirkan pada Ghea Indrawari. Mereka lantas mengingatkan pelantun Jiwa yang Bersedih ini untuk hati-hati.
Tak cuma itu, ada juga netizen yang berseloroh mengaku terhibur dengan aksi panggung Ghea Indrawari.
"Ghea cocoknya lagu-lagu slow. Jangan sok jingkrak-jingkrak begitu," ucap @flut******.
"Ya Allah Ghea, pengin ketawa tapi itu sakit ya," sahut @sis*****.
"Sempurna jatuhnya, tetap semangat dan coba lagi," kata warganet yang lain.
Baca Juga: Selamat! Ghea Indrawari Umumkan Lulus Kuliah
Berita Terkait
-
Selamat! Ghea Indrawari Umumkan Lulus Kuliah
-
Diisukan Mualaf, Ghea Indrawari Ngamuk Hingga Bongkar Fakta Sebenarnya: Kayak Gini Jatuhnya Fitnah Ya!
-
Kronologi Ghea Indrawari Disebut Sebagai Seorang Mualaf, Minta Akun Penyebar Hoax Minta Maaf
-
Dituding Pindah Agama, Ghea Indrawari Bongkar Fakta Makjleb
-
Lagi Enjoy Jadi Jomblo, Thariq Halilintar Bantah Dijodohkan dengan Ghea Indrawari
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV