Suara.com - Aaliyah Massaid kembali dijadikan tandingan Fujianti Utami Putri alias Fuji. Kali ini, adab keduanya kepada karyawan santer dibanding-bandingkan oleh netizen.
Seperti diketahui, Fuji tengah hangat disorot karena pesan WhatsApp dengan pegawainya bocor di media sosial.
Berbeda dengan Fuji, adab Aaliyah Massaid memperlakukan karyawannya dianggap penuh dengan kelemahlembutan.
"Aaliyah ketika meminta tolong dengan sopir dan mbak-nya," bunyi keterangan yang disertakan.
Dalam sebuah sesi live, pujaan hati Thariq Halilintar itu tampak menyuruh sopirnya dengan kata-kata yang sopan dan nada suara yang lembut.
"Mas Ferry, tolong suruh Pak Robi nyalain mobil ya. Sama keluarin mobil aja. Makasih," tutur Aaliyah Massaid.
Selain itu, anak Reza Artamevia tersebut juga melontarkan ucapan tolong dan terima kasih selepas menyuruh karyawannya melakukan sesuatu.
"Kenapa? Tolong kecilin sedikit pak," sambung Aaliyah Massaid.
Cuplikan unggahan video perlakuan Aaliyah Massaid kepada karyawannya ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 731 ribu jumlah tayangan.
Baca Juga: Dokter Reisa Broto Asmoro Diduga Bandingkan Fuji dengan Aaliyah, Singgung Masalah Keturunan
"MasyaAllah gini aja enak banget," tulis akun TikTok @people_strong2, ditilik pada Rabu (8/11/2023).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen tampak memuji adab Aaliyah Massaid ke karyawannya.
"Tuh kan sama ART dan sopir aja nyuruhnya sopan dan lemah lembut banget. Aaliyah memang keren," tulis seorang netizen.
"Mana senyumnya tulus banget," ucap netizen lain.
"Didikan ibu Reza the best," ujar netizen lain.
Sementara itu, sebagian netizen lainnya membanding-bandingkan adab Fuji dan Aaliyah Massaid ke karyawannya masing-masing.
Berita Terkait
-
Senasib Kehilangan Kakak Tercinta, Angelina Sondakh Ibu Sambung Aaliyah Massaid Beri Simpati ke Fuji
-
Dokter Reisa Broto Asmoro Diduga Bandingkan Fuji dengan Aaliyah, Singgung Masalah Keturunan
-
Kecewa dengan Fuji, Dulu Marissya Icha Ogah Datang ke Ultah Gala Sky Gegara Tak Sesuai Ajaran Rasul
-
Haji Faisal Benarkan Sempat Berharap Fuji dan Thariq Halilintar Balikan
-
Aaliyah Massaid dan Reza Artamevia Jadi Brand Ambassador Produk Skincare Dituding Berkat Fuji: Terima Kasih Dong
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin