Suara.com - Suasana bahagia tengah melingkupi keluarga besar Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. Pasangan ini baru saja menyambut kelahiran anak perempuan kedua pada Sabtu (11/11/2023) kemarin.
Usai melahirkan, Aurel Hermansyah langsung disambangi oleh para anggota keluarga tercinta. Baik keluarganya, mulai dari Ashanty hingga Kris Dayanti maupun keluarga sang suami, Atta Halilintar.
Dilansir dari unggahan di akun Instagram @lambe_danu pada Minggu (12/11/2023), tampak kehadiran dari ibu mertua Aurel Hermansyah, Geni Faruk di sana. Ekspresi gembira pun terpancar dari wajahnya.
Ibu dari Atta Halilintar ini tampil sederhana dengan bawahan hitam dan atasan merah. Ia memadukannya dengan kerudung hitam ditambah beberapa aksesoris.
Setia menemani sang menantu dalam proses pemulihan, Geni Faruk sesekali berbincang dengan orang lain yang ada di ruangan tersebut. Ia sempat bersalaman dengan Anang Hermansyah saat besannya tersebut pamit pulang.
Namun gerak-gerik yang ditunjukkannya justru menuai sorotan saat keberadaan Aaliyah Massaid ikut terekam kamera. Mengenakan atasan merah muda, Aaliyah justru tidak berinteraksi dengan ibu dari pacarnya tersebut.
Bahkan ketika Aaliyah Massaid mendekat ke arah Aurel Hermansyah, Geni Faruk secara perlahan memindahkan posisinya. Ia memilih menjauh dari ranjang Aurel Hermanyah. Sikap dan ekspresinya ini menuai beberapa komentar.
"Si Geni Faruk kayak hindarin Aaliyah," kata netizen.
"Beda ya perlakuannya," komentar lainnya.
Baca Juga: Momen Ameena Nahan Tangis Nunggu Aurel Hermansyah Melahirkan Disorot, Netizen Jadi Kasihan
"Muka emak Thariq Halilintar kayak asem gitu lihat calon menantu sholehah," ujar netizen lainnya.
Tag
Berita Terkait
-
Doakan Aurel Hermansyah, Panggilan Geni Faruk ke Menantu Disorot: Gegara Agamis?
-
Beda dari Ameena, Geni Faruk Sebut Suara Anak Kedua Atta Halilintar Mirip Dirinya
-
Warna Baju Geni Faruk Beda Sendiri, Diduga Masih Ngotot Aurel Hermansyah Melahirkan Bayi Laki-Laki
-
Geni Faruk Ultah, Netizen Pertanyakan Kado dari Thariq Halilintar: Gebetannya Aja Dikasi
-
Momen Ulang Tahun Geni Faruk, Kompak Dirayakan Kesebelas Anak-anaknya: Hadiahnya Mobil!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat