Suara.com - Kabar pernikahan Bunga Citra Lestari alias BCL dengan Tiko Aryawardhana atau Tiko Wardhana terus dikulik warganet. Salah satu yang diulas adalah undangan pernikahan yang diduga milik mereka.
Dalam undangan tersebut terpampang tanggal dan tempat pernikahan BCL dan Tiko yang rencananya digelar di Bali. Disebutkan dalam undangan, pasangan ini akan menikah pada 2 Desember 2023.
Tentunya semakin dekat dengan tanggal pernikahan, makin banyak pula warganet yang mengulik lebih dalam keputusan BCL untuk menikah kali kedua usai ditinggal mati suaminya, Ashraf Sinclair.
Perdebatan mengenai keputusan menikah BCL ini ramai bermunculan terutama pada unggahan terakhirnya di Instagram.
Beberapa warganet mendukung keputusan BCL untuk menikah, namun ada pula yang merasa berat hati.
Bahkan lagu yang dinyanyikan BCL, Cinta Sejati turut dibawa dalam perdebatan ini. Pasalnya lagu yang menceritakan mengenai kisah cinta seumur hidup ini dirasa pas dengan kondisi BCL serta Ashraf Sinclair.
"Ungeee, ternyata CINTA SEJATI hanya lirikan lagu, gue kecewaaa," celetuk seorang warganet.
"Nggak jadi cinta kita melukiskan sejarah part 2," seloroh warganet.
Selain itu ada pula warganet yang menyamakan kisah cinta BCL dan Ashraf Sinclair dengan mendiang Habibie dan Ainun. Ya, sebagaimana diketahui, BCL merupakan pemeran Hasri Ainun Habibie dalam film yang diangkat dari kisah cinta presiden ke-3 RI itu.
Baca Juga: Sebelum Meninggal, Kiki Fatmala Disebut Adik Sembuh dari Kanker
Dirinya juga turut menyanyikan lagu bertajuk Cinta Sejati yang menjadi original soundtrack film tersebut. Lagu ini cukup populer dan biasa digunakan sebagai soundtrack pasangan yang terpisah lantaran kematian.
Kisah cintanya pun disamakan dengan Habibie yang sama-sama ditinggal pergi oleh pasangan dan memilih tetap setia. Tentunya hal ini berbeda usai BCL memilih menikah dengan pria lain.
"Unge ada apa dengan mu?? Harapan ku seperti habibi ainun pun gugur seketika," tulis salah satu warganet.
"Habibi Ainun yg beda versi," tambah warganet yang berbeda.
Lebih lanjut, BCL menegaskan pernikahan yang kedua ini bukanlah tanda dirinya hendak move on dari mendiang Ashraf Sinclair. Ia justru mengaku ingin tetap melanjutkan hidup usai ditinggal mati oleh suaminya.
Ia pun menyebut bila kebahagiaan dirinya dan anak mereka, NOAH, tetap perlu diperjuangkan usai kepergian Ashraf Sinclair.
Berita Terkait
-
Jelang Nikah, Hotel Mewah Pilihan Bunga Citra Lestari Sudah Full Booking Hari Ini dan Besok
-
Berkaca dari BCL, Apa Hukumnya Menambahkan Nama Suami di Belakang Nama Istri?
-
BCL dan Tiko Aryawardhana Bakal Nikah di Amankila Hotel, Harga Sewa Kamarnya Capai Rp 76 Juta Per Malam
-
Adu Kekayaan BCL dan Arina Winarto, Lebih Tajir Calon Istri atau Mantan Tiko Aryawardhana?
-
BCL Hapus Nama Sinclair di Instagram Sebelum Dinikahi Tiko Aryawardhana
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an