Suara.com - Sebelum menerima pinangan Tiko Aryawardhana, Bunga Citra Lestari rupanya pernah berziarah ke makam Ashraf Sinclar di San Diego Hills.
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, Bunga Citra Lestari berziarah ke makam Ashraf Sinclair pada 8 November yang merupakan tanggal pernikahan mereka.
Dalam kesemparan berziarah tersebut, ibunda Noah Siclair itu tampak mengenakan gaun lengan pendek berwarna putih dengan motif biru muda.
Tidak hanya itu, wanita yang akrab disapa Unge tersebut juga mengenakan kerudung berwarna putih serta aksesoris berupa kacamata hitam.
Selain berdoa, kakak Alam Persada tersebut juga menabur beberapa bunga seperti mawar merah, melati, dan anggrek di tanah makam Ashraf Sinclair.
Momen berziarah ke makam mantan suaminya ini sempat diabadikan Bunga Citra Lestari lewat akun Instagram pribadinya.
"November 8," tulis BCL seraya menyertakan emoji hati.
Cuplikan unggahan video Bunga Citra Lestari berziarah ke makam Ashraf Sinclair juga viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 1,5 juta jumlah tayangan.
"Fakta-fakta seputar pernikahan BCL-Tiko, datangi makam Ashraf untuk meminta restu?" tulis akun TikTok @infotainment.sctv, dikutip pada Sabtu (2/12/2023).
Baca Juga: Digelar Sore Ini, Intip Video Suasana Lokasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawadhana di Bali
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Sugah kuduga dari awal sedikit artus yang mau setia hidup sendiri setelah kematian suaminya," tulis seorang netizen
"Kenapa Tiko gak diajak biar minta restu juga?" tutur netizen lain.
"Ziarah minta izin mau nikah lagi atau mau minta maaf gak setia?" kata netizen yang lainnya.
Untuk informasi tambahan, keputusan Bunga Citra Lestari untuk menikah lagi tampaknya masih belum disambut hangat oleh sebagian kalangan netizen.
Pasalnya, kisah cinta Bunga Citra Lestari dianggap tidak relevan dengan lagunya sendiri bertajuk 'Cinta Sejati'.
Berita Terkait
-
Bocor Dekorasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
-
Jelang Akad, Penjagaan Lokasi Pernikahan Bunga Citra Lestari Semakin Diperketat
-
12 Penampakan BCL Anggun Berkebaya, Pantas Tiko Aryawardhana Bertekuk Lutut
-
Menikah Hari Ini, Bunga Citra Lestari Masih Pajang Foto Ashraf Sinclair di Instagram
-
Kini Bakal Nikah Lagi, Viral Video Lawas BCL Lebih Pilih Diselingkuhi Daripada Suami Meninggal
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau