Suara.com - Fuji terpantau memamerkan foto bareng Aaliyah Massaid di media sosial pribadinya. Mengiringi unggahan ini, Fuji menulis caption menohok untuk menyindir salah satu pihak. Wah, siapa yang disindir Fuji?
Fuji dan Aaliyah Massaid diketahui bertemu di Singapura. Momen pertemuan mereka membuat heboh karena sempat dikabarkan tidak akur perkara Thariq Halilintar.
Seperti diketahui, Fuji adalah mantan Thariq Halilintar. Sedangkan Aaliyah Massaid merupakan sosok yang belakangan santer dikabarkan menjadi pacar baru Thariq Halilintar.
Fuji dan Aaliyah Massaid bertemu berkat campur tangan Shandy Purnamasari, bos MS Glow. Kala itu, Aaliyah diajak ke Singapura sebagai brand ambassador MS Glow. Sementara Fuji diminta Shandy untuk menyusul rombongan mereka.
Di sana juga ada Raffi Ahmad yang tergabung sebagai rombongan MS Glow. Suami Nagita Slavina inilah yang mengabadikan foto Fuji bersama Aaliyah Massaid untuk kemudian dibagikan ke Instagram.
Raffi Ahmad menandai akun Aaliyah Massaid dan Fuji ketika mengunggah foto tersebut. Hal itu membuat foto Aaliyah bersama Fuji secara otomatis terpajang di akun masing-masing.
Selain itu, Fuji juga membagikan ulang foto bersama Aaliyah Massaid dan Raffi Ahmad ke Instagram Story. Dia kemudian menuliskan caption singkat untuk mengiringi unggahannya.
Fuji menegaskan bahwa selama ini dia akur dengan Aaliyah Massaid, tidak seperti yang digosipkan. Adik ipar mendiang Vanessa Angel itu juga menyindir netizen dalam caption tersebut.
"Kita aja akur, masa netizen enggak. Hehe hehe ampun netizen," tulis Fuji mengiringi Instagram Story buatannya.
Baca Juga: Selain Fuji, 3 Wanita Ini Digosipkan Dekat dengan Asnawi Mangkualam
Unggahan Instagram Story Fuji berisi fotonya bersama Aaliyah dan Raffi Ahmad kemudian diposting ulang oleh akun TikTok sintasubw1n0. Beragam komentar diberikan netizen atas sikap Fuji mengunggah foto bersama Aaliyah.
"Fuji posting biar gak ada yang dihujat pihak manapun, bahwa mereka baik-baik aja," kata salah satu netizen. "Fuji membuktikan kalau dia fine-fine aja (emoji jempol)," sahut lainnya. "Berarti mereka berdua baik-baik saja," ujar netizen menyimpulkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki