Suara.com - Babysitter anak kedua Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Sus Neni, mendadak santer disorot publik belakangan ini.
Pasalnya, adab Sus Neni kepada Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar menuai kontroversi di sejumlah kalangan netizen.
BACA JUGA: Aaliyah Massaid Dituding Pakai Hijab karena Niat Terselubung, Atta Halilintar: Kamu Belajar Dulu
Dari unggahan yang beredar, Aurel Hermansyah mulanya menghampiri Ameena yang sedang asyik bermain dengan boneka barbie.
Dalam video tersebut, anak sulung Krisdayanti itu duduk di lantai dalam rangka berinteraksi dengan Ameena.
"Jadi mama papa disuruh di mana? Di rumah?" ucap Aurel Hermansyah.
Selaras dengan kakak Azriel Hermansyah, Atta Halilintar turut duduk di lantai seraya menggendong baby Azura.
Sementara itu, Sus Neni tampak duduk di kursi seraya menyaksikan momen hangat keluarga Atta Halilintar.
"Ameena sama mama ya, papa sama adik dulu. Boleh?" sambung Aurel Hermansyah. "Boleh," ujar Ameena.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Rumah Baru Atta Halilintar dan Aurel, Tak Cuma Dilengkapi Kamar Karyawan
Cuplikan unggahan video Aurel Hermansyah selonjoran di lantai ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 1 juta jumlah tayangan.
"Kak kenapa tambah gemoy sih kamu, tambah pinter dan cerdas," tulis akun TikTok @lollyta2ahha, dikutip pada Senin (11/12/2023).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen tampak menyoroti adab Sus Neni yang duduk di kursi saat Aurel Hermansyah selonjoran di lantai.
"Itu babysitter-nya kok malah duduk di atas," tulis seorang netizen. "Sopan santunnya gitu loh, majikan duduk di bawah kan," kata netizen lain.
Sementara itu, sebagian netizen lainnya pasang badan membela Sus Neni yang duduk di atas kursi saat Aurel Hermansyah selonjoran di lantai.
"Gak apa-apa sih, astaga duduk juga jauh. Gue juga kalau jadi Aurel biasa aja," sambung netizen lain. "Lagi jaga adiknya Ameena," tutur netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
5 Potret Kamar ART Artis, Punya Atta Halilintar Dinilai Sempit Mirip Lapas
-
Gak Cuma Atta Halilintar, Tya Ariestya Juga Pernah Dirujak Gegara Kasih Kamar Sumpek ke ART
-
Harta Hampir Triliunan, Atta Halilintar Ternyata Cuma Lulusan SMP hingga Gagal Tebus Ijazah
-
Adu Kekayaan Atta Halilintar vs Raffi Ahmad: Kompak Punya Rumah Segede Mal
-
5 Fakta Menarik Rumah Baru Atta Halilintar dan Aurel, Tak Cuma Dilengkapi Kamar Karyawan
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Ambisi Manoj Punjabi Jadikan MD Pictures 'Raksasa' Konten di Asia Tenggara
-
Gelar Konser Akbar 30 Tahun, Opick Akan Berikan Sajian Spesial buat Gen Z
-
Bak Bumi dan Langit, 6 Sutradara dengan Film Terbaik dan Terburuk Mereka
-
Dhini Aminarti Ungkap Dilema Berat Jadi Istri di Film Menjaga Restu Bareng Dimas Seto
-
Sinopsis Gilmore Girls: Komedi Cerdas Ibu-Anak yang Kembali Populer di Netflix
-
Film Sampai Titik Terakhirmu Tayang Hari Ini, Penonton Siap-Siap Nangis Bareng
-
Sinopsis Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel, Diangkat dari Kisah Nyata!
-
Baru Cerai, Safno Eks Suami Dilan Janiyar Sudah Gandeng Cewek Mirip Tiwi T2
-
Assassin's Creed Malam Ini di Trans TV: Visual Memukau tapi Sayang Plot Lemah
-
Sinopsis Surely Tomorrow, Drakor Romantis Baru Park Seo Joon dan Won Ji An di Prime Video