Suara.com - Anak perempuan Nikita Mirzani, Laura Meizani alias Lolly, membagikan pengalaman ketika tas barunya hampir dicuri oleh orang lain.
Sambil melihat ke jalanan sekitar, Lolly menceritakan kronologi tas barunya hampir diambil oleh warga lokal Inggris.
"Sumpah aku hampir dimaling, woy. Oh Tuhan. Jadi kan aku baru beli tas, ini. Aku baru beli tas. Terus aku tadi pengin bikin TikTok," ujar Lolly dengan eskpresi terperangah.
Lalu, Lolly berjalan ke arah bangku tempatnya menaruh tas barunya itu.
"Terus aku taruh lah tas aku di sini. Aku bikin Tiktok, di situ. Terus tiba-tiba ada cewek dateng," sambungnya.
Lokasi Lolly menaruh tas dengan tempat ia merekam video TikTok tidak cukup jauh.
Ketika seorang perempuan mendadak menghampirinya, Lolly hanya menatap sambil mencurigai niat jahat perempuan tersebut.
"Terus aku lihatin, lah. Kayaknya dia mau ambil tas aku, deh. Terus aku samperin, dong. Tiba-tiba si cewek ini ambil tas aku," lanjutnya.
Perempuan itu pun berpura-pura mencari pemilik tas tersebut. Ketika Lolly mengakuinya, perempuan tersebut justru tidak percaya.
Baca Juga: Ajudan Pribadi Prabowo Joget Bareng Nikita Mirzani, Sang Pacar Sentil soal Attitude
"Terus aku bilang, 'iya, ini tas punya aku', aku bilang gitu kan. Terus dia, 'kamu ada buktinya gak?'. Terus aku lihatin transfer aku. Aku shock, dong. Ih, kayak apaan. Ih, serem," tandasnya dengan wajah sedikit ketakutan.
Diketahui, saat ini Lolly sedang tinggal di Inggris untuk bersekolah di Sekolah Menengah Atas (SMA) seorang diri.
Di tengah-tengah kondisi itu, hubungan Lolly dengan sang ibu, Nikita Mirzani, justru memburuk. Bahkan, ia tidak lagi dianggap sebagai anak.
Berita Terkait
-
Profil dan Agama Rizky Irmansyah, Ajudan Ganteng Prabowo yang Ditaksir Nikita Mirzani
-
Ditaksir Nikita Mirzani, Rizky Irmansyah Ajudan Prabowo Ternyata Punya Pacar Super Cantik
-
Nikita Mirzani Kritik Kinerja Anies Baswedan saat Menjabat Gubernur DKI
-
Hidup Fahmi Bo Makin Mengenaskan, Tinggal Sendirian di Kosan dan Tak Lagi Bekerja
-
Asyik Joget Bareng Ajudan Prabowo, Nikita Mirzani Dicibir Murahan
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'
-
Gara-Gara Lapor Pak! Andhika Pratama Terbebani dengan Citra Lucu
-
Sinopsis Because There Is No Next Life, Drama Korea Terbaru Kim Hee Sun
-
Profil Sophie Turner, Mantan Istri Joe Jonas yang Kini Dikabarkan Dekat dengan Chris Martin
-
Di Balik Jeruji Besi, Eks Karyawan Ashanty Akhirnya Akui Gelapkan Uang Perusahaan
-
Sinopsis Sampai Titik Terakhirmu: Perjuangan Cinta Sehidup Semati Albi dan Shella
-
Getaran Batin Acha Septriasa Saat Ucap Syahadat di Film 'Air Mata Mualaf'
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit