Suara.com - Belum lama ini, Aming sempat ikut hadir merayakan pesta ulang tahun ke-28 Anya Geraldine. Keberadaannya disorot gara-gara memakai setelan kelewat nyentrik.
Sebagaimana terlihat dalam unggahan Aming di Instagram, ia memakai atasan biru menerawang yang dipadukan celana pendek oranye. Agar makin nyentrik, Aming memadukan celana oranyenya dengan sabuk warna hijau.
"Anyway, back to 80s or 90s vibes," tulis Aming dalam keterangan foto.
Penampilan nyentrik Aming langsung menuai komentar pengguna Instagram lain. Salah satu di antara mereka menyebut Aming kembali ke kebiasaan tampil feminim usai sempat mengaku hijrah.
"Udah lurus, eh belok lagi," kata akun @def***.
Ternyata, komentar negatif itu sampai langsung ke Aming. Ia sempat membaca tulisan tersebut.
"Kebaca ya, katanya balik lagi ke setelan awal," kata Aming di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta baru-baru ini.
Aming lantas membela diri. Ia mengaku berdandan seperti itu demi mengikuti tema pesta ulang tahun Anya Geraldine.
"Kan kayak kemarin itu, gue datang sesuai dengan tema acara. Jadi ya suka-suka dong, namanya sesuai tema," kata Aming menjelaskan.
Baca Juga: BCL Dicibir Salah Pilih Suami Buntut Aib Tiko Aryawardhana Dikuliti, Aming Bongkar Fakta Sebenarnya
Aming pun tak mau ambil pusing lagi dengan hal-hal seperti itu. Apalagi di beberapa kesempatan, Aming cuma mengikuti tuntutan kerja saat tampil feminim lagi.
"Zaman sekarang itu kerjaan kami itu kan beberapa jadi engagement ya, jadi ya mau nggak mau berusaha bodo amat," kata Aming.
"Kami terikat dengan beberapa klien dan kepentingan, jadi saya sehari-hari ya bodo amat. Maksudnya kalau segala sesuatu diurusin, ya kayak semua orang yang bilang di sosial media, mending urusin cicilan gue juga deh, jangan itunya doang," ucap Aming seraya tertawa.
Sebagai pengingat, Aming sempat mengumumkan hijrah pada awal 2023. Tak lagi tampil feminim, Aming saat itu kedapatan tampil layaknya santri pria yang sedang menimba ilmu agama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki