Suara.com - Sosok Amanda Manopo dan Putri Anne masih saja diperbincangkan oleh netizen. Tak sedikit yang membandingkan dua aktris cantik ini.
Mereka dibanding-bandingkan lantaran isu kedekatan Amanda Manopo dengan Arya Saloka, suami Putri Anne.
Amanda Manopo memang dituding menjadi orang ketiga dalam rumah tangga Putri Anne dan Arya Saloka. Meski tudingan tersebut terus berhembus, namun masing-masing pihak justru bungkam terkait isu panas ini.
Terkini beredar video Putri Anne saat melangsungkan pemotretan. Ia tampil mengenakan gaun berpotongan lengan unik berwarna hitam.
Rambut panjangnya tampak berkibar dengan riasan wajah yang tak terlalu mencolok. Putri Anne tampak menganggukkan kepalanya selama proses pemotretan berlangsung.
Tak banyak yang dituliskan dalam unggahan tersebut. Namun sosok Putri Anne yang berdiri sendirian saja rupanya sudah cukup membuat warganet tertarik.
Alhasil bermunculan warganet yang memberikan komentar terkait unggahan ini.
Tak sedikit yang membandingkan dengan sosok Amanda Manopo. Pasalnya Putri Anne dinilai memiliki kecantikan alami yang berbeda dari Amanda Manopo.
"Nggak perlu dandan menor mah dah cantik," puji seorang warganet.
"Yang ini anak satu tapi kayak masih perawan, lah yang Ono gadis tapi kayak punya anak 5," sahut salah satu warganet.
"Amanda masih anak-anak banget dibanding ni. Tapi kayak dewasa banget. Kalau ni alami banget nggak pergi dandan cantik alami," timpal warganet lain.
"Ini mah cantiknya asliiii masih belum permakan gays," tambah warganet yang berbeda.
Berita Terkait
-
Putri Anne Tiba-tiba Minta Maaf ke Putranya, Ada Apa?
-
OOTD Putri Anne Hadiri Kondangan di Bali, Tampil Seksi Pakai Crop Top Sambil Tenteng Tas Gucci Puluhan Juta
-
Turut Rayakan Hari Ibu, Putri Anne Malah Minta Maaf ke Anak Semata Wayangnya
-
Kini Keciduk Jalan Bareng, Isu Perceraian Putri Anne dan Arya Saloka Dinilai Cuma Drama Keluarga
-
5 Potret Putri Anne Usai Lepas Hijab, Jadi Sering Pakai OOTD Seksi dan Terbuka
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen