5. Debut Carmela van der Kruk di film horor
Artis muda Carmela van der Kruk mendapat tawaran sebagai pemain utama dalam sebuah film. Sebelumnya Carmela debut sebagai figuran dalam film The Perfect Husband.
Trinil tak hanya film dimana dirinya jadi karakter utama, tapi juga jadi film horor pertama yang Carmela bintangi. Ia akan berperan sebagai Rara yang mengalami teror dari hantu tak lama setelah ia dan suaminya, Sutan menempati perkebunan yang diwarisi dari ayahnya.
6. Wulan Guritno dan Shalom perankan karakter yang sama
Trinil juga jadi film perdana yang menyatukan Wulan Guritno dengan sang putri, Shalom Razade. Wulan dan Shalom memang tidak akan berada dalam satu adegan, lantaran mereka akan memerankan karakter yang sama.
Shalom Razade akan menjadi versi muda dari sosok Ayu yang sosok dewasanya dimainkan oleh Wulan Guritno. Ayu sendiri adalah wanita ambisius yang menghalalkan segala cara untuk mencapai tujuan. Karakternya akan digambarkan dengan rinci sejak muda sampai mati, hingga kehidupannya setelah kematian.
7. Tayang di tiga negara
Trinil: Balekno Gembungku akan tayang secara serentak di bioskop seluruh Indonesia pada 4 Januari 2024 besok. Tak cuma di Indonesia film Hanung Bramantyo ini akan rilis di tiga negara tetangga yaitu Malaysia, Brunei Darussalam, dan Singapura.
Setelah menyimak fakta-fakta menarik film Trinil: Balekno Gembungku tadi, sudah kebayang kengerian yang akan disajikan bukan? Jadi makin nggak sabar nunggu Trinil tayang besok!
Baca Juga: Review Film 'Perfect Days', Kisah Pembersih Toilet yang Selalu Bersyukur
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Kompleksitas Rumah Tangga, Sinopsis Film Suami yang Lain, Tayang Besok!
-
Review Film 'Quiz Lady', Drama Komedi Super Seru meski Tanpa Formula Baru
-
Review Film 'Hush', Wanita Bisu dan Teror dari Pembunuh Bertopeng
-
Review Film 'Disco Inferno', Horor Estetik dengan Akting Robotik
-
Pesona Hong Ye Ji di Love Song for Illusion, Chemistry-nya dengan Park Ji Hoon Bakal Jadi Sorotan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional
-
Raisa Curhat Lagi Patah Hati di Atas Panggung: Semua Orang Tahu
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan