Suara.com - Seiring dengan kepergian Ivan Gunawan, besaran honor host acara talkshow Brownis kembali santer mencuri perhatian publik.
Dalam vlog Boy William, Ruben Onsu mengatakan jika bayaran tertinggi host acara talkshow Brownis diduduki oleh Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan.
"Siapa artis di Brownis yang bayarannya paling mahal?" tutur Boy William.
"Mungkin Ayu, ya. Atau Ivan," kata Ruben Onsu.
Besaran honor Ayu Ting Ting pernah diungkap oleh Rio Motret pada tahun 2020. Rio Motret mengungkap, anak Ayah Ojak itu mengantongi Rp 80 juta satu kali memandu acara Brownis.
"Gue hitung aja nih, ya. Brownis 1 episode katanya Rp 80 juta, kali 30 hari itu aja udah berapa kan," ujar Rio Motret.
Sementara itu, besaran honor Ivan Gunawan sempat dibongkar Raffi Ahmad kala keduanya menjadi bintang tamu podcast Deddy Corbuzier tahun 2021.
Dalam sesi podcast tersebut, Raffi Ahmad menyebut kalau honor Ivan Gunawan menyentuh angka fantastis yakni Rp 80 juta per jam.
"Tapi honor gue sama dia, mahalan dia. Lu mahal. Igun tuh kalau nggak salah satu jam itu Rp 80 juta," ucap Raffi Ahmad.
Baca Juga: Bukan Hanya Ivan Gunawan, Psikolog Minta KPI Tegur Lucinta Luna Cs
Besaran honor host Brownis selanjutnya yang pernah bocor adalah Amanda Manopo. Kendati hanya host pengganti, dia mendapat honor hingga dua kali lipat bayaran per episode di sinetron Ikatan Cinta.
"Toh budget-nya aja oke, syuting cuma 2 jam doang. Lebih dari satu episode, ya saya ambil lah," tutur Amanda Manopo.
Menurut akun TikTok @saepulwbs, Amanda Manopo diperkirakan meraup Rp 4 miliar per bulan syuting Ikatan Cinta.
Gaji Amanda Manopo dirincikan per detik sebesar Rp 1.543, kemudian Rp 92.592 per menit, Rp5,5 juta per jam, dan Rp 133 juta per hari.
Dengan angka demikian, Amanda Manopo ditaksir mengantongi sekitar Rp 11 juta untuk memandu acara talkshow Brownis selama 2 jam.
Berita Terkait
-
Profil Lengkap Pelawak Tessy, Nasibnya Dibandingkan dengan Ivan Gunawan
-
Absen Acara Pamitan Ivan Gunawan di Brownis, Akun IG Ruben Onsu Digeruduk Netizen
-
8 Sumber Penghasilan Ivan Gunawan Usai Mundur dari Brownis: Masih Banyak Ladang Bisnis
-
Segini Harga Sepatu Bilqis Anak Ayu Ting Ting di GDA yang Bikin Fans KPop Iri
-
Bukan Hanya Ivan Gunawan, Psikolog Minta KPI Tegur Lucinta Luna Cs
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik