Suara.com - Mayang Lucyana Fitri tiba-tiba dibandingkan dengan Nia Ramadhani. Hal ini karena video singkat yang belakangan viral di TikTok.
Dalam video tersebut, adik kandung almarhumah Vanessa Angel itu bingung saat melihat botol berisi kecap.
Saat itu Mayang sedang menikmati bakso di sebuah rumah makan dan mempertanyakan tentang botol berisi kecap yang dipegangnya.
"Apa ini?" ucapnya seperti dikutip dari video unggahan akun TikTok @gustavsetiadi, Jumat (26/1/2024).
Momen Mayang tak tahu kecap sontak mengingatkan warganet pada Nia Ramadhani.
Kembali pada 2019, istri Ardi Bakrie itu ramai jadi perbincangan hangat karena tak bisa mengupas salak.
Saat itu beredar video yang memperlihatkan Nia Ramadhani diminta untuk mengupas salak.
Ibu tiga anak itu tampak sangat kebingungan dan mengaku tak tahu bagaimana cara mengupas buah bersisik tersebut.
Meski tak tahu cara mengupas salak, warganet merasa Nia Ramadhani pasti mengenali botol berisi kecap di warung bakso.
Baca Juga: Mayang Beri Respon Menohok saat Warna Kulitnya Dinyinyiri Gelap: Iya Muka Gue Item!
"Nia Ramadhani aja mustahil nggak tahu kecap, apalagi Mayang," cibir akun @blackcandy9.
"Berasa Nia Ramadhani kali ya dia," tambah akun @sucirahmawati5577.
"Pengen nyaingin Nia Ramadhani," sahut akun @yuvie.
Di sisi lain, sejumlah warganet mencibir Mayang dengan komentar yang cukup pedas.
"Mayang tuh kaget, loh kok kecap ditaruh di botol, soalnya dia biasa lihat yang sachet," ujar akun @listy_travel_umroh.
"Maklum si Mayang anak sultan-sultanan," tambah akun @ary42297.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api