Suara.com - Artis Korea Ma Dong Seok kembali membintangi film Korea bergenre action bertajuk, Badland Hunters.
Di film terbarunya tersebut, Ma Dong Seok bakal beradu akting dengan Don Lee.
Selain itu artis Korea lainnya yang turut membintangi drama tersebut adalah Lee Hee Joon, Lee Jun Young, Roh Jeong Eui, dan Ahn Ji Hye dalam peran penting.
Sebelum nonton filmnya, yuk kita intip bocoran kisahnya melalui sinopsis berikut ini.
Sinopsis Badland Hunters
Badland Hunters adalah film terbaru di Netflix yang berlatar di dunia pasca-apokaliptik. Film action dystopian ini menggambarkan keadaan Seoul yang hancur usai dilanda gempa.
Film ini akan menyoroti perjuangan para penyintas untuk bertahan hidup di dunia yang runtuh. Mereka tidak hanya akan menghadapi ancaman dari alam, tetapi juga dari sesama manusia karena dunia ini hanya diatur oleh kekuasaan.
Ma Dong Seok atau Don Lee, Lee Hee Joon, Lee Jun Young, Roh Jeong Eui, dan Ahn Ji Hye akan membintangi film ini. Menariknya lagi, Badland Hunters adalah proyek penyutradaraan pertama dari sutradara Heo Myung Haeng yang pernah bekerja sebagai sutradara martial arts di berbagai film hits termasuk Train to Busan, The Outlaws, dan Hunt.
Pemain Badland Hunters
Baca Juga: Dibintangi Lee Min Ho dan Ahn Hyo Seop, Ini Sinopsis Omniscient Reader's Viewpoint
Ma Dong Seok atau Don Lee bakal menunjukkan kembali aktingnya yang keren di film Badland Hunters sebagai Nam San. Nam San adalah seorang pemburu yang harus bertahan hidup melawan musuh dengan latar belakang Seoul yang runtuh.
Lee Hee Joon akan mencuri perhatian lewat perannya sebagai Dokter Yang Gi Soo. Yang Gi Soo merupakan satu-satunya dokter yang selamat dari bencana tersebut. Namun, identitas aslinya akan menambah ketegangan di film ini.
Aktor tampan Lee Jun Young juga akan bergabung sebagai Choi Ji Wan di film Badland Hunters. Choi Ji Wan adalah seorang pemanah dan dia juga merupakan rekan Nam San yang paling dipercaya dalam berburu.
Roh Jeong Eui akan mengambil peran sebagai Su Na, seorang gadis pemberani yang juga selamat dari bencana ini. Tak ketinggalan ada Ahn Ji Hye yang juga membintangi Badland Hunters sebagai Sersan Lee Eun Ho dari unit pasukan khusus.
Alasan Nonton Badland Hunters
Buat kamu penggemar film bergenre action, dystopian, adventure, dan thriller, film Badland Hunters harus masuk list tontonanmu. Apalagi film baru Netflix ini juga bakal dibintangi oleh aktor dan aktris Korea keren yang tak perlu lagi diragukan kemampuan aktingnya.
Berita Terkait
-
Dibintangi Lee Min Ho dan Ahn Hyo Seop, Ini Sinopsis Omniscient Reader's Viewpoint
-
Bakal Dibintangi Kim Nam Joo dan Cha Eun Woo, Intip 4 Adu Peran Pemain Drama Wonderful World
-
6 Fakta Film Pemukiman Setan, Karakter Adinda Thomas Beda Dari yang Lain
-
Diperankan Joo Won dan Kwon Nara, Ini Sinopsis Midnight Photo Studio
-
5 Potret Kang Ki Young di Queen of Divorce, Drakor Baru yang Siap Tayang di Akhir Bulan Ini
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba