Suara.com - Thariq Halilintar baru-baru ini merayakan ultah yang ke-25 pada hari Senin, 29 Januari 2024. Pria bernama Muhammad Thariq Halilintar ini pun mendapatkan hadiah dan kejutan ulang tahun dari orang-orang terdekatnya, termasuk sang kekasih, Aaliiyah Massaid.
Diketahui,demi Thariq, Aaliyah menyewa satu bioskop untuk menonton video perjalanan hidup Thariq sejak kecil sampai akhirnya menjalin hubungan dengannya.
Selain itu, adik Atta Halilintar tersebut juga mendapatkan kado istimewa berupa jam tangan mewah dari Aaliyah. Kado tersebut merupakan jam tangan merek Santos De Cartier yang dibanderol dengan harga lebih dari Rp 120 juta.
Aaliyah memberikan kado yang berwarna merah tersebut saat Thariq tengah duduk di salah satu sofa. Dengan wajah sumringah, Thariq pun menerima hadiah dari sang kekasih.
Mendapati Aaliyah memberikan kado mewah tersebut, Thariq langsung kaget dan melotot. Sementara putri bungsu Reza Artamevia hanya tersenyum menanggapi ekspresi yang ditunjukkan Thariq.
Thariq pun langsung mengambil dan melihat kado jam tangan mewah tersebut.
Mereka pun langsung berfoto bersama untuk mengabadikan momen spesial tersebut.
Tak ketinggalan, Aaliyah dan Thariq langsung mengunggah momen itu di akun Instagram mereka masing-masing. "Thankyou ya sayang," ujar Thariq Halilintar.
Sepertinya, yang dilakukan Aaliyah untuk membahagiakan sang kekasih di hari ulang tahunnya tak sia-sia. Hal itu lantaran dalam kesempatan lain, Thariq bahkan mengaku bahwa dirinya baru diperlakukan dengan indah seperti perlakuan Aaliyah Massaid padanya.
"Aku enggak pernah dicintai secara ugal-ugalan," aku Thariq Halilintar polos.
Menanggapi momen manis antara Aaliyah dan Thariq tersebut, para warganet langsung ramai memberikan komentar.
Ada warganet yang menyanjung keromantisan mereka, namun ada pula warganet yang malah menghujat Thariq lantaran berganti-ganti pasangan setiap ulang tahun.
"2025 beda lagi," hujat warganet.
"Kita penonton santuy 2025 kita liat selanjutnya," nyinyir warganet.
"Tiap tahun di kasih kejutan orang yang berbeda, sungguh indah hidup Thariq," komentar warganet.
Berita Terkait
-
10 Potret Ultah Thariq Halilintar ke-25, Aaliyah Massaid sampai Sewa Ruang Bioskop!
-
Beda Kado Ultah Fuji dan Aaliyah Buat Thariq Halilintar, Punya Anak Haji Faisal Kalah Jauh!
-
Potret Kecantikan Aaliyah Jadi Model Koleksi Fendi, Netizen Sibuk Memuji: Kelas Banget!
-
Makin Romantis, Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Didoakan Menikah Sebelum Ramadhan
-
Berapa Harga Sewa Satu Bioskop seperti Aaliyah Massaid? Ternyata Gak Mahal-Mahal Banget
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki