Suara.com - Olla Ramlan sempat membuat jagat media sosial menjadi heboh beberapa waktu lalu. Pasalnya, ia sempat meminta pertolongan melalui unggahan story.
Alasan di balik permintaan tolong yang diungkapkannya tersebut tak lain adalah mental breakdown. Ia mengakui bahwa kondisi mentalnya sedang tidak baik karena sebuah penyakit.
Olla Ramlan disebut tengah melawan penyakit bernama dermatitis perioral. Penyakit ini membuatnya mengkhawatirkan masa depan di industri hiburan.
"Jadi kondisi yang seperti itu, aku depresi. Bingung juga harus seperti apa dan akhirnya kena mental," curhat Olla Ramlan terkait penyakit yang dideritanya hingga membuat depresi.
Lantas, apa sebenarnya dermatitis perioral yang diderita oleh Olla Ramlan. Simak fakta-faktanya di sini.
1. Merupakan Penyakit Kulit
Dilansir dari Hello Sehat pada Selasa (13/2/2024), dermatitis perioral ini adalah penyakit kulit yang ditandai dengan ruam di sekitar mulut. Penyakit ini bukanlah jenis penyakit yang menural.
Dermatitis perioral juga dikenal dengan istilah dermatitis bibir. Penyakit ini bisa hilang dengan sendirinya namun tidak untuk semua kasus.
2. Gejala yang Ditunjukkan
Ada beberapa gejala yang bisa menjadi indikasi dari dermatitis perioral. Penyakit ini ditandai dengan munculnya ruam di sekitar bibir.
Pada kasus Olla Ramlan, ruam tidak hanya muncul di sekitar bibir dan wajah. Ruam disebut juga muncul di sekitar leher.
3. Penyebab dari Penyakit
Menariknya, tidak diketahui secara pasti apa penyebab dari penyakit ini. Namun faktor eksternal disebut berpengaruh besar.
Faktor eksternal yang dimaksudkan adalah lingkungan. Sementara untuk faktor internal dari penyakit ini adalah hormon dan genetik.
4. Faktor Risiko Penyakit
Berita Terkait
-
Jadi MC di Kampanye Anies Baswedan dan Cak Imin, Olla Ramlan Rahasiakan Capres Pilihan
-
Dicurigai Minta Tolong Cuma Gimik, Olla Ramlan Tegaskan Serius karena Menyangkut Penghasilan
-
Olla Ramlan Buka Suara Soal Postingan "Help", Ternyata Alami Dermatitis Perioral
-
Olla Ramlan Ambruk Usai Kampanye Akbar Anies-Muhaimin, Pusing Dengar Cak Imin Nyanyi?
-
Kondisi Terkini Olla Ramlan Usai Ambruk Nge-MC di Kampanye Anies-Cak Imin
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan