Suara.com - Sosok Annisa Pohan disebut sebagai salah satu istri pejabat idaman publik. Loyalitas hingga kesigapannya dalam membela sang suami, AHY membuat dirinya mendapatkan banyak pujian.
Pada saat yang sama, ia seolah bersaing dengan Selvi Ananda yang sama-sama dielu-elukan oleh publik. Ditambah lagi, kedua wanita ini kini berada dalam satu kubu yang sama.
Selvi Ananda menjadi istri dari Gibran Rakabuming, calon wakil presiden dari nomor 2. Sementara Annisa Pohan semakin dekat dengan Selvi sejak suaminya merapat ke kubu Prabowo dan Gibran.
Beberapa foto kebersamaan antara Selvi Ananda dan Annisa Pohan juga bisa ditemukan di Instagram. Mereka dinilai serasi satu sama lain dalam jalinan pertemanan istri para pejabat.
Namun ternyata, dua wanita ini berasal dari latar belakang yang jauh berbeda. Seperti apa latar belakang keluarga Selvi Ananda dan Annisa Pohan? Berikut ulasannya.
Selvi Ananda memiliki latar belakang keluarga yang tidak sama dengan Gibran. Jika keluarga Gibran bisa disebut berasal dari keluarga politikus.
Namun pada saat yang sama, keluarga mereka juga memiliki persamaan. Pasalnya, Gibran dan adiknya terjun ke dunia bisnis sebelum merambah ke dunia politik.
Selvi Ananda adalah putri dari pasangan Didit Supriyadi dan Sri Partini. Orang tuaanya dikenal sebagai pasangan yang sederhana.
Orang tua dari Selvi Ananda ini terjun ke dunia bisnis kuliner. Jauh dari kata mewah, mereka memiliki sebuah warung sambal belut yang sederhana.
Baca Juga: Adu Pendidikan Selvi Ananda vs Annisa Pohan: Duo Mantu Presiden Beda Nasib, Bak Langit Bumi
Ketika masih berpacaran dengan Selvi, Gibran disebut rajin membantu mertuanya saat berjualan. Hal itu diungkapkan sendiri oleh Selvi Ananda beberapa tahun yang lalu.
Latar belakang keluarga Selvi Ananda yang sederhana itu jauh berbeda dari Annisa Pohan. Secara sederhana, Annisa Pohan bisa dibilang berasal dari keluarga dengan privelese yang lebih.
Annisa Pohan merupakan anak kedua dari tiga bersaudara. Menariknya, ia adalah satu-satunya anak perempuan dalam keluarganya.
Ia adalah putra dari Aulia Pohan yang berasal dari Sumatera Utara. Ayahnya pernah memiliki profesi yang mentereng, yaitu sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia.
Tidak hanya itu, ayah dari Annisa Pohan pernah menjadi Kepala Urusan Penelitian dan Pengembangan Intern. Ia juga aktif mengajar di beberapa lembaga dan universitas.
Sementara itu, ibu mertua dari AHY bernama Mulyaningsih. Tidak banyak info mengenai dirinya, ibu dari Annisa Pohan ini berasal dari Jawa Timur.
Berita Terkait
-
Sesama Mantu Presiden, Latar Belakang Keluarga Selvi Ananda Kebanting Annisa Pohan Anak Mantan Petinggi BI
-
Hati-Hati Buibu, Cuma Annisa Pohan yang Boleh Panggil AHY Pakai Sebutan Ini
-
Ngalahin Strategi Perang, Annisa Pohan Cerita Taktik AHY Lakukan PDKT: Ibu Saya Jatuh Cinta Duluan
-
Potret Cantiknya Annisa Pohan dan Almira Pakai Kebaya Biru Dampingi AHY Dilantik Jadi Menteri
-
Adu Pendidikan Selvi Ananda vs Annisa Pohan: Duo Mantu Presiden Beda Nasib, Bak Langit Bumi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki