Suara.com - Dede Sunandar mendadak jadi sorotan usai perolehan suara dalam pencalonan sebagai DPRD Jawa Barat Dapil Kota Bekasi 5 rendah, yakni 11 dari 514 TPS yang sudah memasukkan data.
Selama masa kampanye pun ternyata Dede Sunandar kerap mendapat olokan meski ia sudah mencoba membantu masyarakat.
Salah satu janji Dede Sunandar jika terpilih menjadi DPRD adalah memajukan Kota Bekasi dan mengatasi kemacetan.
Namun, janji tersebut malah dicibir oleh warganet. Alih-alih mendukung, warganet tersebut meminta Dede Sunandar menjadi tukang parkir.
"Jalanan iya memang masih macet banget. Tuh, daerah Pondok Gede. Saya (malah) disuruh markir, 'Bang, lu nggak usah jadi anggota DPRD Kota lu, mending markir di prapatan'," curhatnya, mengutip dari podcast Melaney Ricardo, Minggu (25/2/2024).
Dede Sunandar hanya tertawa mendapat ejekan seperti itu.
Sebagai seorang komedian, Dede Sunandar menganggap komentar-komentar cibiran dari warganet sebagai lawakan semata.
"Kan kita pelawak, bu. Apa yang mau ditersinggungin? Lah, gua bilang, :dia lagi ngelawak kali, coba mancing gua'. Gua cuma ketawa doang," imbuhnya.
Dede Sunandar juga tidak sakit hati walau banyak yang meragukannya sebagai seorang pemimpin.
Baca Juga: Beda Modal Nyaleg Vicky Prasetyo vs Dede Sunandar vs Aldi Taher, Siapa Paling Banyak?
Bahkan, Dede Sunandar tidak ambil pusing walau sudah merelakan dua mobil sebagai tambahan dana kampanye.
Di tengah kegagalannya menjadi anggota Dewan, Dede Sunandar justru memanfaatkannya untuk membuka bisnis baru.
Melalui unggahan Instagram baru-baru ini, Dede Sunandar mengumumkan bahwa ia akan mulai berjualan es teh.
Berita Terkait
-
Duit Ludes Buat Kampanye, Dede Sunandar Utang ke Sule untuk Tebus Mobil yang Digadai
-
Jual 2 Mobil Demi Nyaleg, Istri Dede Sunandar Ngamuk Duit Habis Cuma untuk Kampanye
-
Dede Sunandar Sempat Ingin Mundur Nyaleg Gegara Pusing: Kayak Gali Sumur Sendiri
-
Gagal Jadi Anggota Dewan, Ternyata Dede Sunandar Terjebak Tawaran Vicky Prasetyo
-
Jumlah Suaranya Bertambah 1, Wajah Bahagia Dede Sunandar Jadi Sorotan
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Laringitis, Penyakit yang Ternyata Bikin Anji Tak Bisa Bernyanyi
-
Sinopsis Sahabat Anak, Film Kak Seto yang Terancam Diboikot Usai Kasus Aurelie Moeremans
-
TRANS7 Hadirkan "Legenda Bertuah": Drama Berbasis AI Pertama di Indonesia
-
Kecewa Tak Dibela Saat Dihujat, Ayu Aulia Rahasiakan Nama Organisasi 'Binaan' Kemenhan
-
Escape Plan 2 Malam Ini: Penjara Teknologi Canggih Tempat Tahanan Dipaksa Bertarung seperti Binatang
-
Klarifikasi Adly Fairuz Soal Penipuan Calon Akpol, Bantah Ngaku Jenderal Ahmad
-
Power Rangers: Menelusuri Kembali Awal Mula Lima Remaja Pilihan Zordon, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Agatha Christie's Seven Dials: Misteri Tujuh Jam Alarm dan Kematian Gerry Wade
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
-
Series Keluarga yang Tak Dirindukan Segera Tayang, Manoj Punjabi Obrak-abrik Citra Pemain