Suara.com - Rizky Billar kembali menghadapi komentar yang menudingnya melakukan Kekerasan Dalam Rumah Tangga alias KDRT terhadap sang istri, Lesti Kejora. Billar bahkan menyeret Lucinta Luna.
Awalnya Rizky Billar ditanya soal pendapatnya mengenai ramalan Hard Gumay tentang artis inisial R berpotensi KDRT. Skandal artis R juga disebut akan kembali terkuak di 2024.
"Peramal memang udah menjadi bagian kehidupan sejak jaman nabi. Tapi saya mohon maaf ga percaya peramal," balas Rizky Billar melalui akun X miliknya pada Sabtu (24/2/2024).
"Kalau bisa ngeramal dia udah menyelamatkan dirinya sendiri dulu sebelum menyelamatkan orang lain," sindir Billar.
Menanggapi pernyataan Rizky Billar, warganet malah nyinyir. Billar dinilai tidak dewasa karena terus-terusan curhat di media sosial.
"Istrimu juga pengen curhat-curhat di sosmed kaya kami gini, tapi masih jaga martabatmu dan keluarga.." komentar akun @AndiRiant***.
"Umur doang ternyata yg keliatan tua ya dia ..aslinya kayak pikiran anak kecil ..gak bisa dewasa lebih senang disanjung kena teguran dikit langsung tantrum," sahut akun @TehRiska39***.
Rizky Billar menanggapi komentar-komentar tersebut. Cobaan hidup yang dilaluinya selama ini diungkap tidak mudah untuk dihadapinya.
"Dikit? Bapak kau kalau di posisi gw juga gua rasa angkat tangan ke kamera. Orang pelan-pelan ngelurusin supaya orang-orang kaya kau ini tercerahkan kok malah ngebalikin. Lu kali yang tantrum ga kuat dikasih fakta," omel bapak satu anak tersebut.
Baca Juga: Beda Nasib Teuku Ryan dan Rizky Billar Diterpa Perceraian, Walau Tak KDRT Ria Ricis Mantap Pisah
Lagi-lagi warganet menegur Rizky Billar yang terlambat memberikan klarifikasi. Pasalnya kasus KDRT yang dilaporkan Lesti Kejora terhadap Billar sudah sejak September 2022.
"Terlambat lar terlambat. Kalau mau klarifikasi itu harusnya dari awal. Bahkan saat kalian baru banget balikan. Lu dateng ke podcast densu aja sebenernya telat dan ga perlu. Apalagi ini udah mau 2 tahun," timpal akun @twr***.
Saat itulah Rizky Billar membahas mentalnya. Menurut Billar, mentalnya tidak sekuat Lucinta Luna yang tahan menghadapi hujatan warganet.
"Mental orang beda-beda mba.. mental saya ga sekuat ka Lucinta yang berani frontal saat itu di podcast. Ngomong saya aja hati-hati banget," tandas Billar.
Kasus KDRT yang dilaporkan Lesti Kejora memang membuat nama baik Rizky Billar sulit dikembalikan. Billar bahkan lama tak muncul di televisi setelah kasus tersebut.
Dalam berbagai kesempatan, Rizky Billar berusaha membantah pernah melakukan KDRT terhadap Lesti Kejora. Namun meyakinkan publik bukan perkara mudah, apalagi Lesti pun masih terus bungkam.
Berita Terkait
-
Akumulasi Borok Pacar Tamara Tyasmara: Keroyok Rizky Billar hingga Jadi Tersangka Kematian Dante
-
Sisi Gelap Pacar Tamara Tyasmara, Rizky Billar sampai Putra Siregar Pernah Jadi Korban
-
Adu Gaya Hidup Orangtua Ayu Ting Ting dan Lesti Kejora, Ada yang Suka Pamer Harta
-
Liburan Bareng Lesti Kejora CS, Gelagat Ria Ricis Curi Perhatian Publik
-
Anak Jadi Biduan Kaya Raya, Gaya Hidup Ayah Lesti Kejora Sungguh di Luar Nalar
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin