Suara.com - Kabar artis Kartika Putri ramai menuai hujatan di tengah kondisi sakit turut jadi perhatian Psikolog Lita Gading.
Seperti diketahui, Kartika Putri dituding terkena karma akibat opini kontroversi soal capres dan cawapres. Dia ramai dihujat oleh sejumlah netizen, hingga disindir oleh dokter Richard Lee.
Menurut Lita Gading, penyakit Kartika Putri tidak ada hubungannya dengan opini kontroversi soal capres dan cawapres harus bisa mengaji.
"Menurut saya, itu tanda-tanda karena dia tidak cocok atau alergi dengan anti biotik," kata Lita Gading.
Lita Gading menyayangkan sikap netizen yang menghujat istri Habib Usman bin Yahya tersebut terkena karma akibat lisannya.
"Saya sesalkan itu netizen menghujat bahwa ini adalah buah dari apa yang diomongin sama dia tempo hari yang menjadi viral, yaitu presiden yang bisa ngaji," sambung Lita Gading.
Karena itu, Lita Gading mengimbau netizen berhenti dan tidak berlarut-larut menghujat Kartika Putri.
"Kita nggak boleh menghujat, siapa pun dia berbuat salah atau tidak, kita harus mendoakan yang baik-baik. Tidak boleh menghujat dalam keadaan orang itu sedang terpuruk," kata Lita Gading.
Cuplikan unggahan video imbauan Lita Gading agar tak menghujat Kartika Putri terkena karma ini viral di TikTok dengan atensi sebanyak 32,3 ribu jumlah tayangan.
"Jangan menghujat karena sakitnya dianggap karma," tulis akun TikTok @litagading5, dikutip pada Selasa (27/2/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar beragam.
"Nggak ada hubungan dengan kata-kata dia, meskipun saya nggak sependapat dengan Kartika," tulis seorang netizen.
"Dari kejadian Karput, hati-hati lah menjaga lisan dan jari-jemari tangan kita di medsos," ujar netizen lain.
"Aduh kata-katanya bijak banget, sangat tulus kelihatannya," sambung netizen lain.
"Dokter bijaksana," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Liburan ke Inggris, Kartika Putri Pakai Stroller Mewah Puluhan Juta untuk Anak Bungsunya
-
5 Potret Gaya Hidup Mewah Kartika Putri, Kini Tengah Berobat ke Singapura Gegara Wajah dan Lidah Melepuh
-
Sambil Tenteng Tas Hermes, Kartika Putri Beri Wejangan Soal Pernikahan: Dunia Hanya Sementara
-
Belum Sembuh dari Sakit Kulit, Kartika Putri Pamer Diajak Suami Dinner Romantis: Pengin Bikin Aku Senang
-
Pamer Kemesraan Usai Berobat Wajah Melepuh, Kartika Putri dan Habib Usman Kena Nyinyir karena Pakai Barang Branded
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi