Suara.com - Harga busana Fujianti Utami alias Fuji saat berlibur ke luar negeri santer dijadikan tandingan dengan Aaliyah Massaid.
Seperti diketahui, Aaliyah Massaid dan Fuji sama-sama pergi berlibur ke luar negeri pada akhir Februari 2024 kemarin.
Aaliyah Massaid berlibur ke Jepang dalam rangka acara lari maraton. Sementara Fuji liburan ke Turki.
Saat menjajal destinasi wisata di Jepang, Aaliyah Massaid tampil mengenakan sepatu sneakers putih dari rumah mode Adidas.
Sepatu pujaan hati Thariq Halilintar itu diketahui memiliki seri Samba OG White seharga Rp2,2 juta.
"Aaliyah Massaid update," bunyi keterangan akun Instagram @ootd.aaliyahmassaid.
Di lain pihak, mantan pacar Thariq Halilintar terpantau mengenakan sepatu merek lokal saat berlibur ke Turki.
Anak bungsu Haji Faisal itu memakai sepatu merek Johnson dengan seri Basic Highcut Milky seharga Rp120 ribu.
"Fujianti Utami wearing @johnson_indonesia," tulis akun @allfujifashion, ditilik pada Kamis (7/3/2024).
Baca Juga: Adu Tas Aaliyah Massaid dan Reza Artamevia, Anak dan Ibu Pakai Brand Favorit Old Money
Dengan demikian, selisih harga sepatu Fuji dan Aaliyah Massaid saat berlibur ke luar negeri adalah sebesar Rp2,08 juta.
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Wow gila, cakep. Murah. Emang duta UMKM," tulis seorang netizen.
"Apapun dipakai sama Uti, biar murah akan menjadi terlihat mewah," kata netizen lain.
"Keren tak mesti mahal, tapi yang mahal itu Fujinya," sambung netizen lain.
"Wih dipake Uti kelihatan mehong," tutur netizen yang lainnya.
Berita Terkait
- 
            
              Harta Reza Artamevia Rp 1,6 Miliar, Aaliyah Massaid Pakai Sepatu Rp 14 Juta Saat Nonton Konser
 - 
            
              Pantas Disebut Punya Aura Magrib, Ternyata Begini Rutinitas Skincare Fuji
 - 
            
              Kesal Jadi Korban PHP, Video Fuji Ketahuan Marah-marah ke Pacar Baru Bikin Geger
 - 
            
              Thariq Halilintar Minder Diajak Reza Artamevia Naik Panggung, Aaliyah Massaid Sampai Lakukan Ini
 - 
            
              Adu Tas Aaliyah Massaid dan Reza Artamevia, Anak dan Ibu Pakai Brand Favorit Old Money
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
 - 
            
              The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
 - 
            
              Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
 - 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika