Suara.com - Serial drama Korea Queen of Tears yang tayang di Netflix, tengah menjadi favorit tidak sedikit orang. Terlebih dengan hadirnya para bintang seperti Kim Soo Hyun dan Kim Ji Won.
Hari ini, Sabtu (23/3/2024) Queen of Tears akan masuk ke episode 5. Di mana beberapa hari sebelumnya sudah ada cuplikan dari cerita ini.
Menariknya di salah satu scene, warganet menemukan kejanggalan. Ini bermula saat Baek Hyun Woo (Kim Soo Hyun) datang ke kafe untuk bertemu Hong Hae In (Kim Ji Won) dan kakaknya.
Kakak Baek Hyun Woo menyerang Hong Hae In dengan mengatakan, selera adiknya bukan perempuan tersebut.
Baek Hyun Woo yang muncul di depan lantas berteriak. Jika penonton jeli, pengacara ini datang tanpa membawa tas.
Namun saat sudah berhadapan dengan Hong Hae In dan kakaknya, Baek Hyun Woo sudah menjinjing tas hitam.
"Eror sedikit nggak ngaruh," demikian keterangan dari akun @your._delulu yang mengunggah cuplikan video tersebut.
Warganet lain yang ikut menyadarinya juga tertawa terbahak-bahak. Mereka tidak menyangka, kru tv di Korea Selatan pun bisa khilaf juga.
"Aku kira drama ini sudah sempurna," kata warganet sambil tertawa.
Baca Juga: Drama Korea 'The Impossible Heir' Dinilai Gagal, Ini 4 Alasannya
"Mungkin editornya kecolongan," timpal yang lain.
"Kirain Indosiar doang yang lupa ngedit," kata @an.
"Kayak pilm Indosiar jadinya," sahut yang lain.
Sebagai informasi, Queen of Tears menceritakan kehidupan rumah tangga Hong Hae In dan Baek Hyun Woo, suami istri yang tidak lagi merasakan kebahagiaan setelah tiga tahun menikah.
Baek Hyun Woo seorang pemuda yang berasal dari keluarga sederhana di pedesaan menikah dengan Hong Hae In seorang putri konglomerat pemilik Queens Group. Latar belakang yang berbeda membuat jarak di antara mereka semakin jauh meskipun sudah menikah.
Berita Terkait
-
Drama Korea 'The Impossible Heir' Dinilai Gagal, Ini 4 Alasannya
-
3 Fakta Masa Lalu Drama Korea 'Pyramid Game', Penuh Plot Twist!
-
4 Drama dan Film Garapan Sutradara Lee Byeong Heon, Terbaru Chicken Nugget
-
Sinopsis 'Hide', Drakor Thriller Lee Bo Young yang Diadaptasi Serial BBC
-
5 Drama Terbaik Im Soo Hyang, Terbaru Ada Beauty and Mr. Romantic
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI