Suara.com - Hampir setahun berlalu, Nikita Mirzani akhirnya mengungkap sikap Laura Meizani Mawardi alias Lolly tak hanya menyakiti hatinya, tetapi juga banyak orang di sekitarnya.
Nikita Mirzani yang sudah tak menganggap Lolly sebagai anak, tak memungkiri tetap berusaha peduli selama anaknya tersebut masih berada di London, Inggris.
Diantaranya, Nikita Mirzani mengaku dirinya yang telah mengatur tempat tinggal Lolly selama di penampungan sampai akhirnya dideportasi ke Indonesia tanpa diborgol.
"Karena buat gue, kalau di negeri orang itu dia nggak punya siapa-siapa. Jadi, gue nggak mau dia dalam kondisi sulit terus jadinya gimana gimana," kata Nikita Mirzani dalam Youtube Curhat Bang Denny Sumargo, Sabtu (30/3/2024).
Meskipun masih peduli dan sayang, Nikita Mirzani mengatakan hubungan dengan Lolly tetap tak bisa seperti dulu lagi.
BACA JUGA: Nikita Mirzani Ungkap Lolly Dicuci Otak oleh Mantan Orang Terdekatnya, Fitri Salhuteru?
BACA JUGA: Profil Hilbram Dunar, Mantan Host Mario Teguh yang Meninggal Dunia
"Masih (sayang) masih, tapi buat kembali lagi ke rumah dan bersatu lagi layaknya anak dan ibu tidak bisa," ujar Nikita Mirzani.
Sebab, sikap anak sulungnya itu tak hanya menyakiti hatinya, tetapi juga keluarga besarnya dan mantan suaminya yang menjadi ayah kandung Lolly.
Janda 3 anak itu mengatakan mantan suaminya ini sempat menghubunginya karena merasa kecewa dengan perkataan Lolly yang mengaku tak pernah bertemu ayah kandungnya.
"Ayah kandungnya juga sempat kecewa waktu itu, karena dia sempat ngomong tidak pernah ketemu ayah kandungnya," ujar Nikita Mirzani.
Nikita Mirzani mengira kala itu anaknya, Lolly kelepasan untuk mengucap apapun yang ada di dalam pikirannya hingga tak memikirkan perasaan orang lain, karena semua orang sedang memberinya perhatian di media sosial.
"Jadi, dia itu menyakiti hati banyak orang. Mungkin dia waktu itu kelepasan atau dia lagi menggebu-gebu karena orang-orang lagi fokus ke dia," kata Nikita Mirzani.
Sampai akhirnya, mantan suaminya merasa sakit hati dengan sikap Lolly yang seolah melupakan ayah kandungnya dan cenderung mendukung Antonio Dedola. Sedangkan, mereka baru mengenal selama beberapa bulan saja.
"Sampai bapak kandungnya sakit hati, ngomong ke gue kenapa anak itu begitu, kok malah condong ke laki-laki yang bukan bapak kandungnya. Padahal dia cuman kenal 3 bulan," tutur Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Pengasuh Ternyata Bukan Sekali Aniaya Cana, Pernah Dimaafkan Aghnia Punjabi karena Sopan
-
Geram Lihat Anak Aghnia Punjabi Disiksa Pengasuh, Atta Halilintar: Manusia Jadi Iblis Itu Banyak
-
Anak Aghnia Punjabi Diam Saja Dipeluk Ayahnya, Diduga Trauma Berat Usai Dianiaya Pengasuh
-
Bantah Dideportasi dari Inggris, Lolly Kasih Bukti Menohok ke Nikita Mirzani
-
Ingin KPI Lebih Melek Fashion, Ivan Gunawan Titip Pesan untuk Prabowo Subianto Lewat Nikita Mirzani
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget