Suara.com - Artis kontroversial Nikita Mirzani kembali berseteru dengan putri sulungnya, Laura Meizani atau Lolly. Seperti sebelumnya, keduanya saling serang dan memberi bantahan atas pernyataan satu sama lain.
Kali ini, Lolly membantah bahwa kekasihnya, Vadel Badjideh, yang membuat pendidikannya bermasalah. Justru Nikita Mirzani penyebabnya.
"Sebenarnya yang pengin bikin aku putus sekolah itu ibu aku sendiri. Jadi pada saat itu lagi ujian disuruh pulang sama dia, tapi akunya nggak mau," ujar Lolly, dikutip dari unggahan @lambe_danu pada Minggu (7/4/2024).
Selain itu, Lolly juga membantah bahwa ia putus sekolah di Inggris.
BACA JUGA: Sempat Jadi Santri, Nikita Mirzani Ungkap Alasan Keluar dari Pesantren
BACA JUGA: Video Lolly Anak Nikita Mirzani Menangis Sesenggukan Tuai Simpati, Auto Diingatkan Buat Tobat
Secara tegas perempuan 17 tahun itu mengatakan sudah lulus dari pendidikan yang ditempuhnya di negara perantauannya itu.
"Kalo untuk tidak melanjutkan sekolah itu maksudnya kayak gimana? Putus sekolah? Enggak. Kalau untuk putus sekolah itu nggak sama sekali, karena emang di UK itu aku udah lulus," sambungnya.
"Jadi kalau dia bilang aku putus sekolah, ya enggak putus, lulus kok. Aku punya sertifikatnya," imbuhnya lagi.
Lolly juga kukuh mengatakan bahwa ia tidak dideportasi dari Inggris, seperti yang pernah Nikita Mirzani katakan. Ia pulang ke Indonesia sepenuhnya atas kemauan sendiri dengan biaya sendiri.
"Kalo untuk dideportasi, itu bohong ya. Karena aku pulang juga itu pake uangku sendiri, aku juga yang beli tiketnya sendiri," tandasnya.
Mendengar pernyataan Lolly, warganet justru mengkritiknya.
"Ini dia mau lempar bola biar seolah-olah emaknya lah penyebab dia putus sekolah. Gila ni bocil, nggak ngerasa bersalah sama sekali," sindir @maya***.
"Apaan sih anak ini, ya Allah mulutnya sampe monyong-monyong gitu," cibir @vhii***.
"Masih aja ngibul ini bocil," kata @nekh***.
Berita Terkait
-
Lolly Ungkap Masih Berusaha Baikan dengan Nikita Mirzani
-
Dicurigai Putus dari Rizky Irmansyah, Nikita Mirzani Dikasihani Netizen
-
Nikita Mirzani dan Rizky Irmansyah Tak Lagi Saling Follow Medsos, Putus?
-
Beda dengan Lolly, Cinta Kuya Malah Takut Buat Orangtua Kecewa Jika Tidak Patuh
-
Pantas Putus Sekolah, Ternyata Lolly Lebih Pilih Karier Ketimbang Pendidikan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah