Suara.com - Bunga Zainal kembali jadi sorotan. Kali ini sang aktris membagikan sebuah unggahan yang menarik di Instagram pribadinya. Dia tampak tengah menikmati waktu bersama keluarga tercinta. Tidak hanya bersama sang Ayah, namun juga ke-2 putranya.
Dari foto yang dibagikan mereka tengah berada di India mengunjungi Golden Temple Amritsar.
BACA JUGA: Diboyong Sukhdev Singh ke India, Bunga Zainal Antar Anak-anak Jalani Ritual Agama Sikh
"Shri Harmandir sahib (Golden Temple, Amritsar, Punjab)," tulisnya di caption foto.
Unggahannya itu langsung mematik komentar dari warganet. Banyak yang bertanya-tanya soal agama dari Bunga Zainal.
Menariknya, Bunga Zainal diketahui tidak menjalankan satu agama selama hidupnya. Ia disebut berpindah agama semenjak menikah.
Bunga Zainal disebut sempat menjalani kehidupan sebagai penganut agama Islam. Hingga keyakinan itu ramai disebut berubah usai menikah dengan suaminya, Sukhdev Singh.
Sukhdev Singh memang bukan seorang Muslim. Memiliki darah dari India, banyak yang mengira bahwa suami dari Bunga Zainal adalah penganut Hindu India. Sementara itu, Bunga diduga berpindah keyakinan dari Islam ke Hindu. Namun kini, dugaan tersebut terbantahkan.
BACA JUGA: Dinikahi Pria Lebih Tua 18 Tahun, Bunga Zainal Kena Protes Kakak
Masih melalui Instagram, Bunga menyebutkan bahwa ia akhirnya membawa anak-anaknya mengikuti ritual dari agama Sikh. Pada saat yang sama, diduga kuat bahwa agama dari Bunga Zainal dan anak-anaknya adalah agama Sikh.
"Finally kesampaian juga bawa anak-anak ke Golden Temple. Dari beberapa tahun lalu cancel karena Covid. Seneng banget anak-anak sah jadi Sikh," tulis Bunga Zainal.
Agama Sikh memang terdengar asing di Indonesia. Agama ini juga tidak termasuk ke dalam enam agama besar yang diakui di tanah air.
Namun agama ini sangat familiar dengan tanah India. Agama Sikh juga berbeda dengan agama Hindu yang mayoritas di sana.
Agama Sikh sendiri sudah ajak sejak abad ke-15 dan dikenal sebagai agam dengan paham panenteistik. Agama panenteistik memandang bahwa Tuhan ada dan meresap di setiap bagian dari alam di dunia.
Berita Terkait
-
Nggak Kayak Geng Cendol, 2 Selebriti Wanita Ini Ogah Ikut Arisan Mewah Meski Tajir Melintir
-
Dituduh Sombong Tak Sapa Artis Lain di Ultah Ashanty, Ria Ricis: Aku Pusing
-
Bunga Zainal Geram Banyak Brand Besar Ingin Endorse Cuma-Cuma: Untungnya Buat Gue Apa?
-
Niat Sentil Ani-Ani Pencitraan, Bunga Zainal Disindir Balik: Lagi Ngomongin Diri Sendiri?
-
Tips Cepat Kaya Dalam Waktu Singkat ala Bunga Zainal, Yakin Mau Coba?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Nabilah Eks JKT48 Jadi Relawan ke Yordania, Sempat Dicurigai Bawa Sajam
-
Aksi Heroik Idol Vanesa Minerva Land Bekuk Maling di Kosannya Sendiri
-
Darah Pejuang Mengalir Deras, 5 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan Nasional
-
Cerita Etenia Croft Kejar Bunga Sakura Mekar di Jepang Saat Syuting Video Klip Single Baru
-
5 Bisnis Clara Shinta yang Membuatnya Kaya Raya sebagai Single Parent
-
HyunA Minta Maaf Usai Ambruk di Panggung Waterbomb Macau 2025
-
Melanie Subono Gebrak Medsos: Unggah 19 'Dosa' Soeharto, Pertanyakan Kelayakan Gelar Pahlawan
-
Al Ghazali Ziarah ke Makam Kakek Buyut, Pahlawan Nasional HOS Tjokroaminoto
-
Pemain Film Pee Mak, Davika Hoorne Resmi Menikah dengan Aktor Ter Chantavit
-
Clara Shinta Bongkar Borok Mantan Suami: Gadai Mobil dan Ambil Uang Ratusan Juta Diam-Diam